5 Pesawat Kepresidenan Termahal di Dunia, Nomor 2 Paling Diluar Nalar, Indonesia Masuk Gak?

5 Pesawat Kepresidenan Termahal di Dunia, Nomor 2 Paling Diluar Nalar, Indonesia Masuk Gak?

berikut 5 Pesawat Kepresiden dengan harga termahal di dunia--

Presiden Andres Manuel merasa bahwa pesawat ini terlalu mewah untuk negara meksiko yang sebagian besar rakyatnya masih dalam garis kemiskinan.

3. Pesawat Kekaisaran Jepang


Pesawat Kekaisaran Jepang--

Boeing 747-400 merupakan pesawat kekaisaran Jepang yang dibandrol dengan harga kurang lebih Rp 4 triliun.

Mmiliki kabin pesawat yang telah dimodifikasi mencakup area kamar tidur, kamar mandi, ruang kerja atau kantornya. Pesawat berbadan lebar ini memiliki jumlah kursi yang cukup banyak, yaitu sebanyak 85 buah kursi.

Pesawat ini juga memiliki kabin secretary cabin untuk para pelayan pesawat.

Selain ruang tamu yang mewah, dari foto-foto menunjukkan adanya kabin first class dan coach class. Pesawat itu juga memiliki 'secretary cabin' yang lebih kecil, yang disediakan untuk para pelayan ketika melayani Keluarga Kekaisaran dan sekretaris saat mengangkut perdana menteri.

BACA JUGA:5 Mobil SUV 7 Seater, Luas dan Nyaman, Cocok Untuk Keluarga Besar, Simak Spesifikasi Lengkapnya di Sini

4. Pesawat Kepresiden Rusia


Pesawat Kepresiden Rusia--

Ilyushin IL-96-300PU merupakan pesawat Presiden Rusia yang dibandrol dengan harga kurang lebih Rp 7 Triliun.

Pesawat presiden Rusia ini sudah dilengkapi dengan sistem keamaan dimana cat pada bagian pesawat dilampisi oleh cat khusus agar keberadaan pesawat ini tikdan dapat diketahui oleh radar.

Tak hanya itu pesawat ini juga dilengkapi dengan sistem komunikasi canggih yang dapat memerintahkan pasukan jika terjadi serangan tak terduga., dimana pesawat ilyushin IL-96-300PU dapat melaju hingga 901 km/jam.

Pada bagian interiornya terdapat emas serta karpet permadani di sejumlah sudut ruangan pesawat. Semua perabotan dan dekorasinya menggunakan gaya neoklasik sehingga semakin terlihat elegan. 

Pesawat ini dilengkapi denhgan berbagai ruangan seperti kantor kepresidenan, kamar tidur, tempat gym, dan lain sebagainya.

Sumber: