Reses Anggota DPRD Kota Palembang Dapil II Serap Aspirasi di Wilayah Alang-alang Lebar

Reses Anggota DPRD Kota Palembang Dapil II Serap Aspirasi di Wilayah Alang-alang Lebar

Reses anggota dprd kota palembang dapil II masa persidangan III tahun 2023 berlangsung di Kantor Camat Alang-alang Lebar, tadi siang. -susiyenuari/radarpalembang.com-

BACA JUGA:Pantes Dibilang Politik Mahal, Biaya Pemilu di Sumsel Saja Lebih dari Rp 1 Triliun, Ini Rincian Anggarannya

Semacam jadwal bergilirlah, kalaupun masih ada halangan bisa mengajukan izin, saya rasa pak camat atau sekcam cukup bijaksana juga, sebab ini juga adalah kebijakan pimpinan, "ujar Suhaimi.

Selain itu, mengenai plafon bangunan di puskesmas yang bocor, akan segera diteruskan dan ditindaklanjuti ke pihak Dinkes, agar dapat dianggarkan untuk perbaikan. 

Begitu juga dengan bangunan puskesmas akan tetap diperjuangkan, sambung Normansyah, dengan catatan ada hibah dari masyarakat dan ketua RT setempat mau mengajukan proposal. 

Setelah berdialog dalam reses tersebut, anggota DPRD Kota Palembang dapil II ini melanjutkan kunjungan ke sebuah pabrik yang berlokasi di wilayah Alang-alang Lebar terkait adanya laporan mengenai perusahaan di lingkungan pabrik yang tidak sesuai membayar pajak.

BACA JUGA:Jadi Narsum di Diskusi Lintas Politika, Hafisz Thohir: Bentuk Pendewasaan Politik Pada Publik

Seperti diketahui, reses di hari pertama Rabu 22 November 2023 di Kantor Camat Sukarami, pihaknya mendapat banyak aspirasi dari masyarakat diantaranya adalah banyaknya keluhan terkait lampu jalan yang mati. Selain itu minta perbaikan parit dan gorong-gorong.

Anggota dewan ini juga menerima aspirasi dari para honorer yang mempertanyakan nasib mereka.

"Semuanya dilaporkan nanti dalam rapat paripurna. Pasti akan kita sampaikan dengan Pemerintah Kota."ujar Sutami

Setelah kunjungan berdialog dengan warga di Kecamatan Sukarami, kegiatan dilanjutkan sidak ke Kantor Auto 2000 Tanjung Api-Api. 

BACA JUGA:Safari Politik ke Palembang, Anies-Cak Imin Targetkan 60 Persen Kemenangan di Sumsel

Kemudian, dilanjutkan dengan meninjau titik banjir di Kelurahan Kebun Bunga dan titik banjir di Sukajaya.

Anggota Reses Dapil II Muhammad Normansyah ,SSi mengatakan, untuk masalah terjadi banjir ini terjadi karena tempat pembuangan airnya itu kecil.

Jadi solusi dari kita minta tolong dengan PU agar membuatkan pipa pembuangan seperti mesin pompa untuk pembuangan air.

 

Sumber: