Terbaru di 2023, Berikut Cara Mencairkan Limit Akulaku Paylater Rp 15 Juta ke Rekening BCA

Terbaru di 2023, Berikut Cara Mencairkan Limit Akulaku Paylater Rp 15 Juta ke Rekening BCA

Ternyata ada cara mencairkan limit Akulaku Paylater mulai dari Rp 500 ribu hingga Rp 15 juta ke rekening BCA milik Anda dengan mudah.--

BACA JUGA:6 Jenis Biaya Saat Bayar Tagihan Akulaku Lewat OVO, Konsumen Wajib Tau

8. Jika telah disetujui, limit Akulaku dapat dicairkan ke rekening BCA Anda.

9. Selesai, proses mencairkan limit berhasil.

Produk Aplikasi Akulaku

Untuk jenis produk, Akulaku menawarkan dua jenis pinjaman dengan bunga yang berbeda. 

BACA JUGA:Buruan! Ambil HP Samsung di Akulaku PayLater, Nikmati Limit Kredit Belanja Cicilan Hingga Rp 15 Juta

Untuk jenis pinjaman Dana Cicil, Akulaku menawarkan limit kredit Rp15 juta dengan tenor sampai 12 bulan dan suku bunga 3,08 persen. 

Sedangkan untuk jenis pinjaman KTA AsetKU menawarkan limit mulai dari Rp 500 ribu sampai Rp 3 Juta dengan tenor 15 hari bunga 0,20 persen, 22 hari bunga 3 persen, dan 30 hari bunga 4,34 persen. 

Detail Produk Aplikasi Akulaku

Salah satu cara tercepat untuk mengatasi masalah finansial adalah dengan melakukan pinjaman online atau biasa disebut dengan pinjol.

BACA JUGA:Ciri-ciri Debt Collector Resmi dari Akulaku, Nasabah Berhak Tau

Salah satu aplikasi pinjaman online atau pinjol yakni aplikasi Akulaku. 

Ada dua jenis pinjaman online (Pinjol) yang ditawarkan Aplikasi Akulaku yaitu KTA Asetku dan Dana Cicil.

Akulaku adalah aplikasi pinjaman online atau pinjol OJK yang menyediakan berbagai produk pinjaman seperti KTA AsetKu dan Dana Cicil. 

Limit pinjaman online Akulaku bisa kamu ketahui tergantung pada produk yang dipilih.

Sumber: