6 Jenis Biaya Saat Bayar Tagihan Akulaku Lewat OVO, Konsumen Wajib Tau

6 Jenis Biaya Saat Bayar Tagihan Akulaku Lewat OVO, Konsumen Wajib Tau

Bayar tagihan aplikasi Akulaku fitur paylater lewat OVO bisa menjadi solusi sangat mudah dan cepat.--

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM – Bayar tagihan aplikasi Akulaku fitur paylater lewat OVO bisa menjadi solusi sangat mudah dan cepat.

Untuk mudah, bayar tagihan aplikasi Akulaku dengan OVO, Anda tidak perlu lagi datang ke bank atau loket pembayaran fisik. 

Semua pembayaran tagihan aplikasi Akulaku melalui OVO bisa dilakukan dari kenyamanan rumah Anda.

Mengenai cepatnya, kapanpun dan dimanapun kamu bisa melakukan pembayaran tagihan Akulaku, mengingat layanan 24 jam. 

BACA JUGA:Buruan! Ambil HP Samsung di Akulaku PayLater, Nikmati Limit Kredit Belanja Cicilan Hingga Rp 15 Juta

Layanan OVO tersedia sepanjang waktu, sehingga Anda dapat membayar tagihan kapan saja, bahkan di tengah malam atau saat liburan.

Kalau Anda beruntung, maka OVO seringkali menawarkan promo dan cashback untuk pembayaran tagihan tertentu. 

Ini berarti Anda bisa menghemat lebih banyak uang, dengan membayar tagihan melalui OVO, termasuk tagihan aplikasi Akulaku.

Selain itu, OVO juga bisa digunakan untuk membayar tagihan listrik, pulsa, air, TV kabel, internet, asuransi, dan lainnya.

BACA JUGA:Pinjaman 3 Langkah di AKULAKU, Limit Kredit Tembus Hingga Rp 15 Juta Cepat Cair, Ajukan Sekarang!

Adapun jenis biaya yang bisa saja timbul saat membayar tagihan Akulaku melalui OVO, sebagai berikut: 

1. Biaya Administrasi OVO

Dalam beberapa kasus, OVO dapat mengenakan biaya administrasi untuk setiap transaksi. 

Namun, biaya ini biasanya sangat kecil dan dapat berbeda-beda tergantung pada jenis transaksi dan jumlah pembayaran Anda.

Sumber: