Kenali New Toyota Innova Zenix, Mobil Ramah Lingkungan dengan Mesin Hybrid Hemat Bahan Bakar
New Kijang Toyota Innova Zenix Hybrid--
Salah satunya adalah platform TNGA: GA-C dengan struktur monocoque yang menggantikan struktur ladder-on-frame.
BACA JUGA:Intip Bocoran SUV Listrik Toyota Terbaru yang Bakal Meluncur di Awal September 2024, Penasaran Kan?
BACA JUGA:Mitos Mobil Matic, Mulai Harga Mahal hingga tak Bertenaga, Mana yang Benar?
Platform baru ini memungkinkan engineer Toyota untuk menyematkan berbagai teknologi advance terbaru kepada All New Kijang Innova Zenix seperti mesin 2.0L TNGA.
Generasi ke-5 Toyota Hybrid System, dan transmisi 10-Speed Direct Shift CVT untuk menghadirkan performa berkendara yang superior serta konsumsi bahan bakar yang lebih efisien di saat yang bersamaan.
Platform TNGA: GA-C ini juga memberikan ruang bagi engineer Toyota untuk meningkatkan rigiditas bodi, mengurangi berat mobil.
Serta mengurangi suara yang masuk ke dalam kabin mobil, dalam rangka meningkatkan kestabilan dan kenyamanan saat bermobilitas.
BACA JUGA:AHM Prediksi Penjualan Motor Honda di 2024 Mendekati Angka 5 Juta Unit, Ini Hitung-hitungannya
BACA JUGA:Berikut Tips Nyaman Berkendara Saat Cuaca Panas, Begini Caranya
"Konsep mobil ini adalah Innovative Multipurpose Crossover.
Tujuan kami adalah untuk mengembangkan crossover serbaguna dengan kelapangan dan kegunaan sebuah minivan yang dicintai oleh keluarga milenial dengan nilai-nilai global.
Mewarisi DNA mobil yang telah lama digandrungi masyarakat dan telah mengalami berbagai penyempurnaan," kata Chief Engineer All New Kijang Innova Zenix, Hideki Mizuma.
Kenyamanan Toyota Kijang Innova Zenix dibanding generasi sebelumnya harus diakui memang lebih baik. Hal ini tak terlepas dari platform yang diadopsi.
BACA JUGA:Bocaran Hyundai Stargazer Terbaru, Tawarkan Berbagai Fitur Canggih, Cocok Jadi Mobil LMPV Keluarga
BACA JUGA:Wow! Merek-Merek China Kuasai Lebih dari 90 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia
Sumber: