Aprizal Hasyim Resmi Jabat Pj Sekda Kota Palembang per 1 Agustus 2024

Aprizal Hasyim Resmi Jabat Pj Sekda Kota Palembang per 1 Agustus 2024

Aprizal Hasyim resmi menjabat Pj Sekda Kota Palembang per 1 Agustus 2024.--sumeks.co

BACA JUGA:Mau Urus Administrasi JKN ke Kantor? Nantikan BPJS Keliling Hadir di Mall hingga Faskes Terdekat

Saat dikonfirmasi media terkait hal tersebut, Aprizal Hasyim belum bisa memberikan keterangan banyak.

Ia hanya minta doanya saja agar amanah jika nanti betul ditunjuk atau dilantik sebagai PJ Sekda Kota Palembang.

"Jabatan Sekda merupakan amanah yang berat dan harus diemban dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya.

Mohon doa dan dukungannya saja," tutupnya singkat. 

BACA JUGA:Ir Deliar Marzoeki Terpilih Aklamasi Jadi Ketua Purna Paskibraka Indonesia Provinsi Sumsel Periode 2024-2029

BACA JUGA:Bangunan Liar Samping Rusunawa Kasnariansyah Jadi TPS Ilegal, Warga Protes ke Camat IT 1 dan Lurah D IV

Sebelumnya, Sekda Kota  Palembang, Ratu Dewa telah memasuki masa purna tugas atau pensiun.

Hari terakhir, ia menjabat Sekda Kota Palembang Ratu Dewa, pada Senin 29 Juli 2024.

Ratu Dewa telah berpamitan di depan ribuan abdi negara di lingkungan Pemerintah kota Palembang.

 

 

 

Sumber: