Wajib Tau, 2 Jenis Baterai yang Digunakan Motor Listrik, Cek Perbedaan Spesifikasi dan Harganya di Sini

Wajib Tau, 2 Jenis Baterai yang Digunakan Motor Listrik, Cek Perbedaan Spesifikasi dan Harganya di Sini

Berikut ini perbandingan 2 jenis baterai yang digunakan untuk motor listik mulai dari spesifikasi dan harganya--

BACA JUGA:Penting Ganti Komponen Motor listrik Ini Dahulu Saat Modifikasi, Biar Tambah Keren Bro

Berikut harga baterai berdasarkan pabrikan motor listrik di Indonesia.

- Gesits :Rp 7,5 juta

- NIU :Rp12,5-22,5 juta

- ECGO 2 : Rp 6 juta

- United T1800 : Rp6,5 juta

- Viar Q1 : Rp6,5 juta

- Volta 401 : Rp 6 juta

Cara merawat baterai motor listrik agar lebih awet

BACA JUGA:Cara dapatkan Subsidi Motor Listrik Rp 7 Juta dari Pemerintah, Buruan Tersisa 195 Ribu Unit Lagi

Mengingat mahalnya harga dari baterai motor listrik tadi sangat penting untuk menjaga atau merawatnya.

Berikut 8 cara merawat baterai motor listrik agar tidak mudah soak:

1. Jangan mengisi ulang daya baterai motor listrik dalam kondisi yang sangat rendah dengan indikator di bawah 20 persen.

Hal tersebut sangat tidak diperbolehkan, karena dapat merusak komponen dan dapat mengacaukan kinerja baterai. Setidaknya isi ulanglah kembali baterai ketika indikator menunjukkan 25 persen sisa daya.

2. Jangan mengisi daya terlalu penuh.

Sumber: