Pengusaha Keberatan Soal WFH 16-17 April Bagi Perusahaan Swasta, APINDO: Kalau Himbauan Bisa

Minggu 14-04-2024,20:17 WIB
Reporter : David Karnain
Editor : David Karnain

"WFH ASN maksimal 50 persen dari jumlah pegawai di masing-masing instansi,"kata Abdullah Azwar Anas.

Lalu, sambung dia, khusus instansi yang berkaitan langsung dengan pelayanan publik, tetap wajib ngantor (work from office/WFO) 100 persen.

"Sesuai arahan presiden Indonesia Bapak Joko Widodo, instansi yang berkaitan langsung pelayanan publik tidak dilakukan WFH,"ujar Abdullah Azwar Anas.

BACA JUGA:Hore! Tiket Ferry Penyebrangan Sekarang Berlaku 24 Jam, Cegah Penumpukan Kendaraan Saat Arus Balik

Kategori :