Harpelnas 2024, BSI Berikan Ultimate Service yang Lebih Responsif dan Personal

Harpelnas 2024, BSI Berikan Ultimate Service yang Lebih Responsif dan Personal

Direktur Utama BSI Hery Gunardi (kanan) berikan apreasi langsung kepada nasabah BSI Prioritas sebagai bentuk ucapan terima kasih kepercayaan atas loyalitas dalam rangka memperingati Hari Pelanggan Nasional 2024 di BSI Prioritas Pondok Indah, Rabu 4 Septem-Bank Syariah Indonesia -

BACA JUGA:Cabor Panjat Tebing Raih Emas Olimpiade Paris 2024, BSI Akan Apresiasi Spiderman Indonesia

Hingga Juni 2024, jumlah pengguna BSI Mobile mencapai 7,1 juta pengguna dengan jumlah transaksi mencapai 44 juta transaksi dan volume sebesar Rp54 triliun. 

Jumlah pengguna BSI Mobile bertumbuh 12,72 persen (YOY). 

BSI Mobile merupakan salah bentuk layanan responsif dan personal yang terus dikembangkan untuk kebutuhan nasabah kedepannya.

Selain contact center 14040, BSI juga memiliki berbagai kanal resmi yang bisa diakses oleh nasabah untuk mendapatkan informasi terkait produk dan layanan perseroan, di beberapa akun resmi media sosial Bank Syariah Indonesia :

BACA JUGA:Melalui ODP, BSI Siapkan Future Leader Bank Syariah

BACA JUGA:BSI Mobile Ujung Tombak untuk Tingkatkan Penetrasi Digital dan Layanan Keuangan Terintegrasi

Website : www.bankbsi.co.id

Email : [email protected]

Whatsapp : 0815-8411-4040

Facebook: Bank Syariah Indonesia

X (Twitter) : @bankbsi_id

Instagram: @banksyariahindonesia dan @lifewithbsi

Sumber: