Mobil Listrik Juga Bisa Boros, Berikut 4 Kebiasaan Kendarai Mobil Listrik Agar Hemat dan Jarak Tempuh Jauh

Mobil Listrik Juga Bisa Boros, Berikut 4 Kebiasaan Kendarai Mobil Listrik Agar Hemat dan Jarak Tempuh Jauh

Hyundai Gowa dalam keterangan resminya merilis perkiraan jarak tempuh pada mobil listrik dipengaruhi beberapa faktor.--

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.ID - Hyundai Gowa dalam keterangan resminya merilis perkiraan jarak tempuh pada mobil listrik dipengaruhi beberapa faktor.

Kalau Anda merupakan salah satu pengguna mobil listrik, maka ini bisa menjadi informasi yang wajib dibaca.

Beberapa faktor yang dirilis Hyundai Gowa ini akan menentukan konsumsi bahan bakar mobil listrik Anda boros atau hemat.

Jika yang terjadi borosnya konsumsi bahan bakar, maka jarak tempuh mobil listrik Anda menjadi pendek.

BACA JUGA:Deretan Mobil Listrik Teranyar Berkonsep Futuristik Meluncur di GIIAS Surabaya 2024

BACA JUGA:Honda Akan Pukau Pengunjung GIIAS Surabaya 2024 dengan Mobil Listrik Terbaru

Kondisi ini akan menjadi masalah karena masih belum terlalu banyak stasiun pengisian bahan bakar kendaraan khusus mobil listrik.

Namun, jika Anda simak dengan seksama Informasi dari Hyundai Gowa ini, maka jarak tempuh kendaraan akan cukup jauh.

Dengan menghemat baterai, Anda bisa meminimalisasi risiko kehabisan baterai saat perjalanan.

Inilah 4 faktur yang bisa mempengaruhi jarak tempuh mobil listrik versi Hyundai Gowa, sebagai berikut: 

BACA JUGA:Beyond Community Resmi Didirikan, Jadi Wadah Para Pemilik Mobil Listrik BYD di Indonesia

BACA JUGA:Awal 2025, Mobil Listrik Suzuki eVX Meluncur, Desain Futuristis Mirip Mobil Masa Depan

1. Kebiasaan mengemudi. 

Mengemudi dengan kecepatan tinggi, kecenderungan untuk mempercepat dan memperlambat, atau terlalu sering berpindah gas dan rem.

Sumber: