Peduli Penyandang Disabilitas, XL Axiata Gelar Pelatihan Digital dan Kesempatan Magang di Medan

Peduli Penyandang Disabilitas, XL Axiata Gelar Pelatihan Digital dan Kesempatan Magang di Medan

Corporate Community Engagement XL Axiata, Astri Mertiana (paling kiri) saat menjelaskan kepada peserta pelatihan digital, Ahmad Prayoga (kanan) di Rumah Difabel Sharaswaty, Medan, Selasa 6 Agustus 2024.--

BACA JUGA:Persiapan XL Axiata Saat Lebaran 2024, Prediksi Trafik Layanan Naik 20 Persen Dibanding Hari Biasanya

Lalu, Dilans Indonesia Bandung, Yayasan Peduli Kasih Anak Berkebutuhan Khusus Surabaya, FeminisThemis Surabaya, Tim Bisindo dan Aksesibilitas Surabaya.

Selanjutnya, Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia, serta juga didukung oleh mitra kerja dari Yayasan Benihbaik dan komunitas Bloggercrony.

Melalui program XL Axiata Baik, karyawan pun sudah dipersiapkan untuk mendampingi para rekan kerja disabilitas terpilih nantinya. 

Para karyawan terpilih dari berbagai departemen di kantor XL Axiata nantinya akan mendampingi dan memberikan penjelasan seputar proses dan lingkungan kerja di XL Axiata. 

BACA JUGA:XL Axiata Salurkan Donasi Bantuan Peduli Korban Banjir dan Erupsi Gunung Marapi di 3 Provinsi Pulau Sumatera

BACA JUGA:5 Kota Ini Diprediksi XL Axiata Bakal Naik Trafik Komunikasi Selama Imlek dan Cap Go Meh Tahun 2024

Pelatihan bagi karyawan agar dapat mendampingi, berinteraksi dan bekerja sama dengan rekan kerja disabilitas juga telah digelar oleh XL Axiata.

Melalui rangkaian kegiatan ini, XL Axiata ingin memfasilitasi peningkatan potensi, kompetensi dan rasa percaya diri individu disabilitas agar mampu berinisiatif dan bermakna di lingkungannya serta memperoleh kesempatan yang setara dalam dunia kerja dan terus hastag jadi lebih baik.

Sumber: