Selama Ramadan LRT Sumsel Perbolehkan Penumpang Minum-Makanan Ringan Saat Buka Puasa

Selama Ramadan LRT Sumsel Perbolehkan Penumpang Minum-Makanan Ringan Saat Buka Puasa

Selama Ramadan LRT Sumsel Perbolehkan Penumpang Minum-Makanan Ringan Saat Buka Puasa--

BACA JUGA:Mau Aman dan Nyaman di Palembang, Menhub Budi Karya Sarankan Naik LRT Saja

Adapun jumlah penumpang tertinggi saat ini pada tanggal 1 Januari 2024 yaitu 36.659 penumpang, sedangkan stasiun teratas ramai naik turun penumpang hingga pertengahan bulan Maret yakni Asrama Haji dengan 135.626 penumpang,

Ampera 111.030 penumpang, DJKA ( 100.423 penumpang, dan Bumi Sriwijaya 82.900 penumpang.

Untuk kenyamanan dan pelayanan bagi penumpang juga menyediakan fasilitas tenant-tenant di Stasiun LRT Bumi Sriwijaya, Cinde, Ampera dan DJKA.

Tenant-tenant tersebut, kata dia, memberikan kesempatan kepada pelaku usaha menjual produk UMKM berupa kerajinan tangan ataupun produk makanan dan minuman ringan, sehingga diharapkan dapat meningkatkan perekonomian UMKM.

"PT KAI sebagai operator bersama Balai Pengelola Kereta Api Ringan Sumsel (BPKARSS) berkomitmen untuk terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat pengguna jasa LRT Sumsel," ungkapnya.

BACA JUGA:Semarak Dan Pernak-pernik Perayaan Imlek di Palembang, Pertunjukkan Barongsai di LRT Pukau Warga

LRT Sumsel Transportasi Umum Paling Aman dan Nyaman

Menteri Perhubungan atau Menhub Budi Karya Sumadi memuji sistem transportasi yang ada di Palembang, Sumatera Selatan.

Sistem transportasi yang terintegrasi ini akan memudahkan berpergian dengan aman dan nyaman terutama bagi para turis atau wisatawan.

Salah satu alasan Menhub Budi Karya Sumadi mengakui sistem transportasi di Palembang aman dan nyaman, yakni adanya keberadaan LRT atau Light Rail Transit di Palembang.

Seperti diketahui, LRT di Palembang membelah kota yang terkenal dengan pempek ini, dimana jalurnya melintasi pusat-pusat bisnis.

BACA JUGA:Weekend Jalan-jalan dengan LRT Palembang, Ini Rute dan Tarifnya

Apalagi, LRT di Palembang, tersedia dari Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II terus ke tengah kota hingga, ke Stadion Gelora Sriwijaya di Jakabaring Sport City hingga ke stasiun akhir, di Jakabaring.

Aman dan nyaman naik transportasi di Palembang diungkapkan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dalam Diskusi Publik yang diselenggarakan komunitas pemberdayaan perempuan dan anak di Sumsel Bunda Merah Putih bertema Konektivitas Transportasi di Kota Palembang, Sabtu 15 Juli 2023, kemarin.

Sumber: