Resep dan Membuat Ayam Kecap Khas Palembang, Bisa Makanan Sehari Hari Gak Perlu Nunggu Kondangan

Resep dan Membuat Ayam Kecap Khas Palembang, Bisa Makanan Sehari Hari Gak Perlu Nunggu Kondangan

Berikut resep dan cara membuat ayam kecap khas Palembang yang sering kita temukan di acara-acara kondangan--

Sambal Kecap Rawit:

- 4 sdm minyak kelapa

- 5 siung bawang putih, cincang halus

- 1 butir bawang bombay, cincang halus

- 20 buah cabe rawit hijau

- 5 sdm kecap manis

- 5 sdm kacang tanah goreng, tumbuk kasar

- 1 sdt gula pasir

- 1/2 sdt merica bubuk

- 1 sdt garam

- 100 ml air

BACA JUGA:Resep Onion Ring yang Renyah dan Gak Berminyak, Seenak Restoran! Camilan Favorit di Rumah

BACA JUGA:Resep Kuah Tekwan ala Palembang, Sensasi Rasa yang Gurih dan Segar

Cara Membuat Ayam Kecap Rawit Khas Palembang :

- Potong ayam menjadi 4-8 bagian. Cuci hingga bersih lalu tiriskan.

Sumber: