Wow! Ini Spesifikasi Mercedes-Benz S600 Guard, Mobil Kepresidenan RI Seharga Rp 7 Miliar

Wow! Ini Spesifikasi Mercedes-Benz S600 Guard, Mobil Kepresidenan RI Seharga Rp 7 Miliar

Berikut Spesifikasi dari Mercedes-Benz S600 Guard merupakan mobil kepresidenan RI yang memiliki harga Rp 7 Miliar--

Merceds-Benz S600 Guard juga memungkinkan penumpang untuk melakukan panggilan yang dihubungkan dengan headset dan layar sentuh.

Tak hanya Mercedes-Benz S600 Guard, Presiden Jowoki juga menggunakan beberapa jenis mobil lainnya, seperi :

BACA JUGA:Era SUV Segera Berakhir, Otomotif Indonesia Bakal Beralih ke Hybrid, Ini Persiapan Honda

1. BMW 760Li Security

Mobil ini sendiri juga memiliki perlindungan yang tinggi dengan balistik VR9. Kaca dari mobil ini memiliki ketebalan hingga 6 cm, dan body dari mobil ini dilapasi bahan perlindungan untuk anti ledakan.

Kecepatan dari mobil ini sendiri sama dengan Mercedes-Benz S600 Guard, dengan kecepatan maksimum 210 km/jam.

Untuk mesinnya sendiri BMW 760Li Security ini menggunakan mesin V12 6.0 liter 12 silinder.

Intercome yang tersembunyi dengan microfontnya dapat digunakan untuk berkomunikasi dengan orang yang berada diluar mobil, yang mana tentunya fitur ini memberikan keselamatan untuk penumpangnya.

Pada mobil ini juga tersedia sensor gas dan temperatur untuk melindungi penumpang apabila terjadinya serangan gas dari luar.

BACA JUGA:Nissan Bakal Rilis Mobil Listrik Harga Rp 200 Jutaan, Sepintas Mirip Wuling Air Ev?

2. VW Caravelle 

Mobil jenis minibus ini merupakan salah satu mobil yang juga pernah digunakan oleh Presiden Jowoki untuk melakukan kegiatan dinas didalam negri.

3. BMW X5 Security

Mobil dengan mesin 3.0 liter ini dikombinasikan dengan sistem tranmisi otomatis, dimana BMW ini menggunakan 4WD sebagai sistem penggeraknya.

BMW X5 Security ini sudah dirancang khusus dengan ketebalan kaca mencapai 33 cm. Dimana body dari mobil dilengkapi dengan balistik VR6. 

Sumber: