Belum Banyak Tau, Ini 3 Ide Usaha di Desa, Modal Kecil Untung Berlipat Ganda

Menanam sayuran organik adalah salah satu ide usaha di desa dengan modal kecil untung dua kali lipat.--
BACA JUGA:Inspirasi Bisnis, Hj Hajiratun Toyiba, Owner Metasari, Jangan Pelit dengan Orang Tua
Lalu seperti apa peluang usaha di desa yang modalnya tidak banyak? Tentu ada dan masih banyak peluang yang bisa dilakukan.
Berikut adalah beberapa contoh ide usaha di desa yang dapat kamu coba, dengan modal kecil bisa untung dua kali lipat.
IDE USAHA DI DESA: BETERNAK CACING
Jangan takut atau geli dengan cacing. Hewan ini ternyata memiliki banyak manfaat. Karena itu, pasti akan laku saat dipasarkan.
Apalagi untuk modal, kamu tidak perlu merogoh kocek yang dalam, sebab cacing ini bisa ditemui di banyak tempat di pedesaan.
Merawat atau beternak cacing juga relatif gampah alias mudah. Tanah di desa yang subur menjadi salah satu alasannya.
Bukankah cancing menyukai tanah yang subur? Nah, ini namanya peluang.
BACA JUGA:10 Ide Usaha Sampingan yang Bikin Cuan Bertambah, Simak Apa Saja?Siapkan Mulai dari Sekarang
Sebab, pasar cacing ini tidak hanya di lokal, ada di antaranya sudah berhasil mengekspor ke beberapa negara lain.
Sehingga tidak salah, kalau menyebut cancing sebagai ladang cuan yang baru.
Sumber: