Dirut Pertamina Nicke Widyawati Sebut Kuota LPG 3 Kg dan Solar Bakal Jebol, Ini Penyebabnya

Dirut Pertamina Nicke Widyawati Sebut Kuota LPG 3 Kg dan Solar Bakal Jebol, Ini Penyebabnya

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati memantau ketersediaan LPG 3 kg di Palembang, beberapa waktu lalu. --doc radarpalembang.disway.id

BACA JUGA:Harga BBM di Sumsel Kembali Naik, Dexlite dan Pertamina Dex Meroket, Ini Daftar Lengkapnya?

Walaupun kuota solar dan LPG 3 kg diperkirakan akan melebihi target atau jebol kuotanya, tapi Pertamina masih menjamin ketersediaan.

Pasokan bahan bakar terutama solar dan LPG 3 kg tetap tersedia di pasar untuk memenuhi kebutuhan masyarakat sehingga.

Ketersediaan solar dan LPG 3 kg yang notabene produk subsidi ini dikarenakan untuk mengantisipasi tidak terjadi kelangkaan yang bisa menaikkan harga.

 

"Walaupun sudah melebihi kuota kami pastikan stoknya ada, sehingga tidak ada kelangkaan yang bisa menaikkan harga,”ujar Nicke Widyawati.

BACA JUGA:Beli BBM Pertamax di Pertashop dapat Suvernir, Pertamina Sumbagsel Hadirkan Payday Promo, Catat Lokasinya?

Sumber: