Masturbasi Punya Banyak Manfaat Bagi Kesehatan, Cek Faka dan Resikonya di Sini
Mengenal dan memahami manfaat serta resiko dari aktivitas masturbasi bagi kesehatan --
Tak hanya bisa dilakukan sebagai cara mencapai orgasme secara mandiri, masturbasi juga bisa dilakukan debagai salah satu teknik foreplay.
Dengan melakukan masturbasi, Anda dan pasangan bisa merasa lebih bergairah saat berhubungan intim.
BACA JUGA:Ternyata ini 6 Manfaat Berhubungan Intim Saat Hamil Trimester 3
5. Mengatasi ejakulasi dini
Pria yang mengalami keluhan ejakulasi dini bisa mencoba lebih sering masturbasi untuk mengatasi keluhan tersebut.
Saat sedang melakukan masturbasi, cobalah cara stop-squeeze, yaitu dengan menahan ejakulasi saat akan mencapai orgasme.
Caranya, ketika Anda merasa sudah akan ejakulasi, hentikan meremas batang penis lalu biarkan ereksi mereda.
Setelah ereksi reda, Anda dapat kembali merangsanga penis, lalu berhenti lagi saat keinginan untuk ejakulasi muncul. Ulangi siklus ini sebanyak 3 kali hingga akhirnya Anda ejakulasi.
BACA JUGA:Stop Mencukur, Ternyata Penting Menjaga dan Merawat Rambut Kemaluan, Simak Penjelasanya di Sini
6. Menurunkan risiko terjadinya kanker prostat
Ada sebuah riset yang menyebutkan bahwa ejakulasi secara rutin, baik melalui masturbasi atau hubungan seks, bisa menurunkan risiko terjadinya kanker prostat.
Riset tersebut menyebutkan bahwa rutin ejakulasi setidaknya 21 kali dalam 1 bulan dapat menurunkan risiko terkena kanker prostat.
7. Meredakan keluhan saat hamil
Perubahan hormon selama kehamilan menyebabkan beberapa wanita hamil merasakan gairah seksual yang meningkat, tetapi takut atau tidak nyaman untuk berhubungan intim dengan pasangannya.
BACA JUGA:Sering Masturbasi Dapat Menyebabkan Lutut Kopong? Cek Faktanya di Sini
Sumber: