Yuk Kenali Asam Lambung, Jangan Anggap Sepele! Berikut Berbagi Tips Tetap Sehat Selama Puasa

Rabu 27-03-2024,15:59 WIB
Reporter : Susi Yenuari
Editor : Susi Yenuari

Selain itu, untuk jenis sayur dan buah- buahan yang dikonsumsi pastikan tidak mengandung asam yang tinggi agar tidak memicu kenaikan Hcl di dalam lambung anda.

Lima gaya hidup itu bahkan terasa semakin wajib jika rupanya anda memiliki keluarga dengan riwayat penyakit asam lambung.

Orang- orang yang memiliki hubungan darah dengan penderita asam lambung sangat disarankan untuk menjalani lima gaya hidup yang sudah disebut di atas sehingga bisa terhindar dari penyakit serupa.

Selain itu anda juga memotong potensi memiliki penyakit penyerta seperti penyakit jantung, diabetes, hingga kanker.

 

Kategori :