Rapat Pengurus HBB DPD Sumsel Bahas Roda Organisasi Kepengurusan Semakin Solid
Rapat pengurus organisasi DPD HBB Sumsel yang berlangsung di sekretariat DPD HBB Sumsel, di Kebun Bunga, Sukarami Palembang, kemarin sore yang dipimpin langsung oleh Ketua Harian DPD HBB Sumsel, Desmon Simanjuntak SH.--dokumen/radarpalembang.id
“Horas Bangso Batak bertujuan untuk memupuk persatuan Horas Bangso Batak dan menghimpun etnis Horas Bangso Batak dengan tidak membedakan agama.
Selain itu, Horas Bangso Batak akan bersinergi dengan pemerintah dan menjunjung tinggi harkat dan martabat Horas Bangso Batak di Sumsel,” ungkapnya.
Sumber: