Ikuti Selera Pasar, Hyundai Kembalikan Fitur Fisik di Ioniq 5 Versi Facelift

Ikuti Selera Pasar, Hyundai Kembalikan Fitur Fisik di Ioniq 5 Versi Facelift

Hyundai kembali menggunakan fitur fisik di Ioniq 5 Versi Facelift untuk mengakomodir selera pasar Amerika--

Ini menunjukkan bahwa teknologi layar sentuh juga ada masalahnya. Banyak pengemudi merasa frustrasi karena produsen mobil mengubah fitur sederhana.

Sekarang pengemudi memerlukan waktu dan usaha untuk menggunakan fitur, dibandingkan dengan tombol fisik.

BACA JUGA:Terciduk, Hyundai Daftarkan SUV Compact Terbaru Mesin 1.000 cc dan 1.200 cc, Bodinya Setinggi Raize dan Rocky

BACA JUGA:Ini Bocoran 3 Produk Mobil Baru Hyundai Hingga Akhir 2024, Intip Yuk!

Atas dasar itulah Hyundai memahami perasaan pengemudi di Amerika mengenai teknologi layar sentuh dan berkomitmen untuk tetap mempertahankan tombol fisik di mobilnya.

Hal itu dibuktikan Hyundai, dalam meluncurkan Ioniq 5 versi facelift, yang sudah kembali menggunakan tombol fisik.

Meski begitu, tim desain Hyundai Amerika Utara mengatakan kepada Korea JoonAng Daily, bahwa sikap pengemudi terhadap layar sentuh mungkin akan berubah saat mobil mendapatkan teknologi bantuan pengemudi yang lebih canggih, sehingga pengemudi bisa lebih santai dan tidak terlalu terganggu.

 

Sumber: