UBD Buka Gelombang ke-2 Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun 2024

UBD Buka Gelombang ke-2 Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun 2024

Universitas Bina Darma kembali membuka Gelombang ke-2 Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Tahun Akademik 2024-2025 untuk lulusan SMA/SMK/sederajat serta Program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) hingga 31 Agustus 2024.-dok ubd-

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.ID – Universitas Bina Darma (UBD) merupakan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) terbaik di Sumatera Selatan versi EduRank 2024, uniRank 2024 dan AppliedHE Asean 2024.

Universitas Bina Darma berlokasi di Jalan Jenderal Ahmad Yani No 3, 9/10 Ulu Kota Palembang.

Universitas Bina Darma berkomitmen untuk menciptakan lingkungan yang memungkinkan mahasiswa untuk mengambangkan kreativitas dan inovasinya secara optimal karena telah didukung tenaga pengajar yang profesional di bidangnya.

Universitas Bina Darma kembali membuka Gelombang ke-2 Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Tahun Akademik 2024-2025 untuk lulusan SMA/SMK/sederajat serta Program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) hingga 31 Agustus 2024.

BACA JUGA:Kolaborasi UBD dan UPSI Gelar Diskusi South Sumatera Flood Forecasting

Universitas Bina Darma mempunyai 3 Fakultas dan 1 Program Pascasarjana, yang terdiri dari:

Fakultas Vokasi (D III dan D IV):

1. D III Administrasi Bisnis (Akreditasi Baik)

2. D III Manajemen Informatika (Akreditasi Baik Sekali)

3. D III Teknik Komputer (Akreditasi Baik Sekali)

4. D IV Pengelolaan Perhotelan (Akreditasi Baik)

BACA JUGA:UBD Jalin Kerja Sama dengan SMK Muhammadiyah 1 Palembang

Fakultas Sains Teknologi (S 1):

1. Teknik Informatika (Akreditasi Baik Sekali)

Sumber: