63 Ribu Jemaah Haji Telah Tiba di Madinah, Berikut 12 Embarkasi yang Bakal Terbang Sore ini

63 Ribu Jemaah Haji Telah Tiba di Madinah, Berikut 12 Embarkasi yang Bakal Terbang Sore ini

Anggota Tim Media Center Kementerian Agama Widi Dwinanda saat membacakan keterangan resmi Kemenag, di Jakarta, Selasa 21 Mei 2024. --

BACA JUGA:Catat, 3 Larangan Jemaah Haji, Salah Satunya Dilarang Bentangkan Spanduk dan Bendera di Tanah Suci

4. Embarkasi Makassar (UPG) sebanyak 450 jemaah/1 Kloter

5. Embarkasi Medan (KNO) sebanyak 360 jemaah/ 1 Kloter

6. Embarkasi Batam (BTH) sebanyak 350 jemaah/ 1 Kloter

7. Embarkasi Jakarta Bekasi (JKS) sebanyak 1.320 jemaah/3 Kloter

BACA JUGA:XL Axiata Luncurkan Kartu Perdana Khusus Haji Rp 345 Ribu Kuota 20GB, Cek Detail Promonya di Sini

8. Embarkasi Kertajati (KJT) sebanyak 440 jemaah/ 1 Kloter

9. Embarkasi Jakarta Pondok Gede (JKG) sebanyak 440 jemaah/ 1 Kloter

10. Embarkasi Padang (PDG) sebanyak jemaah 393 / 1 Kloter

11. Embarkasi Lombok (LOP) sebanyak jemaah 393/ 1 Kloter

12. Embarkasi Palembang (PLM) sebanyak jemaah 450/ 1 Kloter

BACA JUGA:Jemaah Haji Atas Nama Yusman Irawan Meninggal di Madinah, Asal Lubuklinggau dan Dimakamkan di Baqi

Sumber: