Tekwan Nikmat Disantap saat Hangat, Kuahnya Segar dengan Isiian Komplit, Olahan Ikan Lezat khas Palembang

Tekwan Nikmat Disantap saat Hangat, Kuahnya Segar dengan Isiian Komplit, Olahan Ikan Lezat khas Palembang

Tekwan--

5. Hal ini merujuk pada masyarakat Palembang yang kerap bercengkerama dan bersosialisasi dengan sesamanya

BACA JUGA:Resep 'Anyang' Urap Khas Minang Jadi Primadona Para Pecinta Sayuran

6. Sebutan tekwan ternyata berasal dari bahasa Palembang yaitu berkotek samo kawan yang berarti berbincang dengan teman

7. Menurut cerita, tekwan merupakan kuliner hasil akulturasi budaya Tionghoa dan Palembang. Tak heran bentuknya mirip pangsit atau dimsum.

8. Masyarakat Palembang memodifikasi tekwan dengan cita rasa lokal lengkap dengan elemen tambahannya

9. Contohnya adalah potongan bengkuang, bihun, jamur kuping dan daun bawang yang menambah nikmat makanan khas Palembang ini

10. Meski tak sepopuler pempek, namun tekwan cukup diminati dan banyak diburu wisatawan yang berlibur ke Palembang

BACA JUGA:Celimpungan, Kuliner Khas Palembang Berbahan Ikan Mirip Pempek, Cerminan Semangat Warga Palembang

Sering dibandingkan dengan pempek, tekwan memiliki rasa yang berbeda.

Karena kuah segar dan isiannya yang cukup komplit, tekwan berhasil mengambil hati pencinta kuliner Nusantara.

Terutama bagi mereka yang mencari comfort food.

Nah, kamu sudah pernah mencicipi tekwan belum? Yuk cobain, dijamin akan ketagihan dengan rasanya yang khas.

 

 

Sumber: