5 Kedai Pempek Enak di Kampung Pempek 26 Ilir Palembang, Cocok Buat di Jadikan Oleh-oleh
Rekomendasi Kedai Pempek Enak dan Murah di Kampung Pempek 26 Ilir Palembang--
PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM - Pempek merupakan kuliner andalah dari sumatera selatan khusunya kota PALEMBANG.
Belum lengkap rasanya bila kita berwisata ke Kota Palembang tanpa menikmati sajian kuliner pempek. Saat ini banyak pilihan merek atau kedai pempek bisa kamu nikmati ketika berada di Palembang.
Salah satu lokasi pusat penjualan pempek yang banyak diserbu oleh para wisatawan atau pun warga lokal adalah kampung pempek 26 ilir Palembang.
Lokasi Kampung pempek ini berada di Jalan Mujahidin Palembang. Jalan tersebut menghubungkan Jalan Merdeka dengan Jalan KH Ahmad Dahlan di kelurahan 26 ilir Palembang.
Terdapat puluhan kedai Pempek di lokasi ini, mula dari pinggir jalan Merdeka hingga di ujung jalan KH Ahmad Dahlan. Harga pempek di Kamoung Pempek 26 Ilir ditawarkan sangat murah, mulai dari Rp800 -Rp1000.
Karena harganya yang murah itulah lokasi ini menjadi buruan para wisatawan yang ingin membeli Pempek sebagai oleh-oleh, atau hanya untuk sekedar menikmati kuliner berbahan dasar ikan yang terkenal ini.
Namun jangan sampai salah pilih, berikut telah kami rangkum sejumlah kedai yang bisa jadi rekomendasi kalian saat berburu kunier pempek di Kampung Pempek 26 ilir Palembang.
1. Pempek Lala
Kedai pempek yang pertama yaitu Pempek Lala, kedai ini sangat ramai dikunjungi para pembeli baik yang mencar oleh-oleh atau menikmati pempek di lokasi.
Harga pempek Lala sendiri dulunya dibandrol Rp800 dan saat ini sudah mengalami kenaikan menjadi Rp1.000 untuk pempek campur berukuran kecilnya.
BACA JUGA:Si Hitam Menawan ala Cek Neti, Pempek Bebas Bau Tak Bertulang
Sementara untuk paket pempek sebagai oleh-oleh ditawarkan dengan harga Rp50 ribu.
2. Pempek Edy
Sumber: