Perkembangan KUR 2023 Rp470 Triliun Mulai Disalurkan, Ini Daftar 46 Bank Penyalur,Cara Pengajuan Online di BRI
Aktivitas UMKM Perdagangan di Pasar Tradisional. Memasuki bulan Ramadhan mereka sudah dapat mengajukan KUR 2023 untuk tambahan modal di bank yang sudah masuk daftar sebagai penyalur KUR.----dok/radar palembang
1. Calon debitur terlebih dahulu membuka web BRI dengan hosting kur.bri.co.id
2. Setelah terbuka calon debitor memulih menu pinjaman yang tertera di layar
3. Selanjutnya, calon debitur harus membuat akun kur.bri.co.id dengan cara mendaftar menggunakan email debitor.
4. Setelah mendaftar, pihak BRI akan memberikan calon debitor user id dan password
5. Masuk lagi ke web kur.ber.co.id dengan menggunakan user id dan password yang telah diberikan
6. Dilayar akan muncul sejumlah peryataan dan perintah klik SETUJU.
7. Isi formolir yang ada di layar untuk pengajuan KUR ke BRI:
a. isi Formulir profil calon nasabah/debitur
b. Isi formulir profil usaha
C. unggah dokumen yang diminta
D. unggah data pengajuan.
Sampai disitu, proses pengajuan kredit KUR secara online di BRI selesai. Jika pihak BRI menilai calon debitor atau calon nasabah dianggap memenuhi persyaratan, maka BRI akan menghubungi debitur untuk pencairan kredit.
BACA JUGA:Indonesia Pimpin Asean sebagai Epicentrum Pertumbuhan Saat Ekonomi Dunai Makin Gelap
Pengajuan kredit KUR di Bank penyalur BRI juga dapat dilakukan secara offline. Artinya, mendatangi kantor BRI terdekat melakukan proses pengajuan dan kelengkapan administrasi.
Sumber: