Agar Naik Kelas Pertamina Himbau UMK Untuk Gunakan Teknologi Tepat Guna

Agar Naik Kelas Pertamina Himbau UMK Untuk Gunakan Teknologi Tepat Guna

Area Manager Communication, Relation & CSR Sumbagsel, Tjahyo Nikho Indrawan menyerahkan hadiah doorprice--Dokumen pertamina

BACA JUGA:Tanam Pohon, Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Komitmen Tekan Pemanasan Global

Baik dari masyarakat maupun berbagai pihak termasuk pemerintah daerah, dunia usaha, akademisi, lembaga/organisasi non pemerintah, dan mitra pembangunan dalam melaksanakan aksi lokal adaptasi terhadap dampak perubahan iklim dan mengurangi emisi GRK. 

Tjahyo Nikho Indrawan mengucapkan terima kasihnya terhadap apresiasi yang diberikan oleh Pemerintah Sumatera Selatan kepada perusahaan dan juga menegaskan komitmen perusahaan dalam mendukung pengendalian perubahan iklim dengan berpijak pada Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) No. 13 mengenai pengambilan tindakan dalam mengatasi perubahan iklim. 

"Perusahaan akan terus berkontribusi aktif dalam mengatasi perubahan iklim, karena perubahan iklim adalah tantangan global yang dampaknya bukan hanya pada lingkungan saja, tetapi juga pada perilaku, fisik, dan mental manusia," tutup Nikho.

 

Sumber: