Wow! Thailand Siap Luncrkan 'Hyper F' Toyota Fortuner dengan Performa Balap, Ini Detail Spesifikasinya

Wow! Thailand Siap Luncrkan 'Hyper F' Toyota Fortuner dengan Performa Balap, Ini Detail Spesifikasinya

Detail spesifikasi dari Hyper-F Toyota Fortuner dengan performa balap yang diperkenalkan oleh Toyota Customizing & Development dari Thailand--

BACA JUGA:Jangan Pakai Pajero Atau Fortuner Ngebut di Tol, Kalau Belum Punya Nyawa Cadangan, Ini Alasannya

Generasi Toyota Fortuner yang saat ini hadir pertama pada tahun 2015, dan menerima facelift pada tahun 2020.

Model ini dibangung di atas basis pickup Hilux untuk menciptakan SUV tiga baris ladder frame unggulan di pasar kawasan ASEAN.

Versi Fortuner paling sporty dan bertenaga saat ini adalah trim GR Sport. Selain posturnya yang lebih agresif, Fortuner GR Sport didukung oleh mesin turbodiesel 2,8 liter yang lebih bertenaga, menghasilkan tenaga 221 tenaga kuda dan torsi 550 Nm, setara dengan Hilux GR Sport spek Australia.

Baru-baru ini, divisi Gazoo Racing juga berniat untuk mengeluarkan SUV berperforma ke dalam lini produknya. Dan itu akan digarap dengan serius, bukan hanya dalam sentuhan trim semata seperti yang didapati Fortuner GR Sport.

Mereka kemungkinan akan menggarap penawaran SUV yang lebih berfokus pada jalan raya berdasarkan platform TNGA.

Sumber: