Cara Mudah Ajukan Pinjol Aman Lewat BRI Ceria, Modal KTP 5 Menit Langsung Cair

Cara Mudah Ajukan Pinjol Aman Lewat BRI Ceria, Modal KTP 5 Menit Langsung Cair

Begini cara mudah mengajukan pinjaman online (Pinjol) BRI Ceria yang hanya bermodal KTP bisa cair dalam waktu hanya 5 menit saja--

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM - Begini cara mudah mengajukan pinjaman online (Pinjol) aman BRI Ceria yang hanya bermodal KTP bisa cair dalam waktu hanya 5 menit saja.

Beragam kemudahan dan keuntungan ditawarkan oleh beberapa penyedia jasa pinjaman online atau lebih akrab di sapa pinjol.

Salah satu pinjol yang dinilai aman adalah dengan menggunakan BRI Ceria. BRI Ceria merupakan aplikasi paylater yang dapat digunakan untuk bertransaksi di berbagai merchant yang bekerja sama dengan Bank BRI

Proses transaksi dengan BRI Ceria pun cukup mudah, Setelah pengajuan pinjaman disetujui nasabah dapat langsung menggunakan dana pinjaman.

BACA JUGA:Lupakan KUR, Coba Paylater BRI Ceria Aja, Limit Besar Rp 20 Juta Tanpa Jaminan, Ini Caranya

Tentunya dengan kemudahan tersebut Paylater BRI Ceria menjadi pilihan yang menarik bagi mereka yang membutuhkan dana tambahan tanpa harus repot dengan jaminan atau proses yang rumit.

Dengan BRI Ceria, nasabah tabungan Bank BRI dapat meminjam uang untuk berbagai keperluan, mulai dari pembayaran transaksi e-commerce hingga penggunaan aplikasi ojek online.

Melalui aplikasi Ceria, proses pengajuan pinjaman menjadi lebih mudah dan cepat. Nasabah hanya perlu mengunduh aplikasi Ceria, melakukan registrasi, dan mengikuti langkah-langkah pengajuan yang disediakan.

Setelah pengajuan disetujui, dana pinjaman akan langsung cair dan dapat digunakan.

BACA JUGA:Bukan Cuma KUR, BRI Juga Layani Paylater Loh, Ini Cara dan Persyaratan Pengajuan BRI Ceria

Untuk dapat mengajukan pinjaman BRI Ceria, terdapat beberapa persyaratan yang perlu dipenuhi, seperti memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP), menjadi nasabah tabungan Bank BRI, dan berusia minimal 21 tahun.

Syarat Pengajuan BRI Ceria:

  • Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  • Merupakan nasabah tabungan Bank BRI
  • Usia minimal 21 tahun
  • Sudah mendownload dan registrasi di aplikasi BRI Ceria.

Setelah memenuhi syarat-syarat tersebut, nasabah dapat langsung mengajukan pinjaman melalui aplikasi Ceria.

BACA JUGA:Waspada! Ramai Penipuan Gestun Limit PayLater, Bikin Pengguna Rugi, Ternyata Begini Modusnya

Sumber: