Apa Syarat JCH Bisa Dibadalhajikan? Seperti Nurseha Jemaah Kloter 2 Palembang yang Meninggal Dunia

Apa Syarat JCH Bisa Dibadalhajikan? Seperti Nurseha Jemaah Kloter 2 Palembang yang Meninggal Dunia

Berikut syarat seorang jemaah calon haji (JCH) dapat dibadalhajikan selain meninggal dunia seperti Nurseha Jemaah Kloter 2 embarkasi Palembang--

Di rumah sakit rujukan kondisi Nurseha tidak kunjung membaik, sehingga sekitar pukul 20.00 WIB tadi malam, Almarhumah menghembuskan nafas terakhirnya. 

Kepala Kanwil Kemenag Sumsel Syafitri Irwan membenarkan hal tersebut. Ia mengucapkan turut berdukacita dan berharap keluarga yang ditinggalkan dapat sabar dan ikhlas menerima keadaan. 

 

Sumber: