Bertemu CEO ExxonMobil, Presiden Jokowi Rencanakan Pembangunan Pertrokimia Hijau Tercanggih
Menghadiri KTT APEC di Sans Fransisco, Presiden Jokowidodo bertemu dengan CEO ExoonMobil dan menyampaikan keinginannya membangun pertrokimia hijau tercanggih--
Mentri Amerika serikat yang membuka pertemuan APEC ini memuji keberhasilan forum APEC tersebut dalam meningkatkan pendapatan domestik bruto di kawasan Amerika Serikat.
Perwakilan dagang Amerika Serikat juga mengatakan bahwa seberapa pentingnya perdagangan yang terjadi antara negara-negara di Asia Pasifik.
Amerika Serikat juga menjadi tuan rumah pertama kali KTT APEC sejak tahun 2011 silam. Pada tahun selanjutnya Amerika Serikat memberikan tanggung jawab kepada Peru sebagai tuan rumah KTT APEC.
Pertemuan ini juga dijaga sangat ketat karena KTT APEC dihadiri oleh beberapa pemimpin dunia seperti presiden Amerika Serikat, presiden China, Presiden Indonesia, serta para pejabat tinggi dan juga media asing.
Forum kali ini juga membahas mengenai masalah semakin memburuknya hubungan Amerika Serikat dengan Tiongkok. Dan juga tentunya dilatar belakangi oleh perang yang sedang terjadi oleh Palestina dan Israel, serta perang yang terjadi antara Rusia dengan Ukraina.
Sumber: