Lupakan Stres karena Tagihan Pinjol, 5 Tempat Wisata di Palembang Tawarkan Sensasi Berbeda, Kamu Wajib Coba
Salah satu sudut keindahan Kota Palembang yang berada di tepian Sungai Musi yang menjadi salah satu dari 5 tempat wisata Palembang.--
BACA JUGA:Pondok Bambu, Wisata Hidden Gem di Ujung Palembang, Hadirkan Nuansa Asri Persawahan
Benteng ini dibangun dengan tujuan melindungi kerajaan dari serangan musuh. Nama Benteng Kuto Besak artinya benteng yang besar yang bisa melindungi.
Saat ini, berdiri di BKB dengan menghadap ke Sungai Musi seperti dapat memberikan ketenangan, kalau yang lagi stres karena tagihan pinjol, bisa ke sini untuk sekadar relaksasi.
Apalagi kalau malam hari, ada banyak hiburan di sini. Kamu wajib coba.
JEMBATAN AMPERA
Jembatan Ampera adalah icon Kota Palembang yang merupakan salah satu tempat wisata Palembang terbaik.--
Wisata kedua adalah Jembatan Amperayang menjadi icon Kota Palembang.
Wisatawan dan masyarakat Kota Palembang biasanya melakukan swafoto di atas Jembatan Ampera.
Jembatan ampera yang menghubungkan antara Seberang Ulu dan Seberang Ilir ini, dibangun pada bulan April tahun 1962.
BACA JUGA:Taman Rumah Kaca Jadi Hidden Gem di Palembang, Tawarkan Spot Foto Unik Hingga Sport Arena
Jembatan Ampera memiliki sejarah panjang dan penting untuk Kota Palembang. Jembatan Ampera Kota palembang diresmikan langsung oleh Presiden Indonesia di masa itu yakni Ir Soekarno pada 30 september 1965.
Jembatan ini merupakan jembatan gantung pertama yang menggabungkan dua bagian Kota Palembang yaitu Ilir dan Ulu.
TAMAN WISATA PUNTI KAYU
Hutan Wisata Punti Kayu adalah salah satu tempat wisata di Palembang yang menawarkan wisata alam.--
Sumber: