Apakah Teh Hijau Bisa untuk Diet? Kapan Sebaiknya Diminum?
--
Teh hijau juga dapat membantu mencegah seseorang terkena penyakit diabetes.
Sejumlah penelitian menunjukkan, teh hijau bisa meningkatkan kinerja insulin dan membantu mengurangi kadar gula darah pada penderita diabetes
4. Mencegah Penuaan
Manfaat selanjutnya dari teh hijau adalah mencegah penuaan dini pada kulit.
Unsur polifenol dari teh hijau berkhasiat membantu menetralisir radikal bebas berbahaya yang bisa menyebabkan kerusakan di kulit secara signifikan.
BACA JUGA:Benarkah Makan di Atas Pukul 7 Malam Bisa Bikin Gemuk? Ini Penjelasannya
5. Menjaga Kesehatan Otak
Senyawa bioaktif dalam teh hijau bisa mendukung kesehatan otak.
Sebuah studi pernah mengaitkan teh hijau dengan lebih rendahnya kemungkinan seseorang yang mengonsumsinya terkena penyakit alzheimer.
Namun, diperlukan studi lebih lanjut terkait hal ini.
Sumber: