Ternyata Sakit Kepala Tak Melulu Gejala Darah Tinggi, Begini Faktanya!
--
BACA JUGA:7 Buah Segar yang Bikin Kolesterol Jahat Minta Ampun
"Yang orang tahu kan tensi naik menjadi sakit kepala.
Padahal kebalik. Karena dia menahan nyeri, tensi menjadi naik.
Makanya kalau yang perempuan, paling sering lagi lahiran tensinya naik.
Nyeri banget soalnya," pungkasnya.
BACA JUGA:Berikut 5 Makanan Berpotensi Sebabkan Pendarahan Otak, Sebaiknya Anda Hindari
Pada orang dewasa yang sehat, nilai tekanan darah normal berada di kisaran 90/60 mmHg hingga 120/80 mmHg.
Berbeda dengan orang dewasa muda, nilai tekanan darah normal pada lansia berada di rentang angka yang sedikit lebih tinggi, yakni 130/80 mmHg hingga 140/90 mmHg.
Diketahui bahwa ada beberapa daun-daunan yang memiliki banyak khasiat untuk kesehatan. misalnya daun salam.
Tidak hanya memberi rasa yang unik pada masakan serta bau yang khas ternyata daun salam menyimpan berbagai manfaat bagi kesehatan.
BACA JUGA:Minum Air Dingin Terlalu Sering Bisa Bikin Gemuk, Apakah Ini Mitos atau Fakta?
Daun salam yang mengandung vitamin dan senyawa baik seperti vitamin B2, vitamin B3, vitamin C, Tannin, Alkaloid, Steroid, Triterpenoid, dan Flavonoid serta senyawa-senyawa lain.
Kandungan inilah yang membuat daun salam memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.
Apa saja manfaat rebusan daun salam bagi kesehatan? Simak penjelasan yang dikutip dari yankes.menkes.go.id antara lain:
1. Mencegah hipertensi
Manfaat daun salam lainnya yakni bisa menjadi obat untuk menurunkan tekanan darah yang ada di dalam tubuh, sehingga dapat menghindarkan dari hipertensi.
Daun salam yang mengandung flavonoid yang cukup tinggi dipercaya mampu menurunkan tekanan darah.
2. Meningkatkan kekebalan tubuh
Air rebusan daun salam juga dipercaya mengandungan berbagai vitamin B6, B12, C, dan D yang mampu meningkatkan kekebalan tubuh.
Adanya vitamin C di dalam air rebusan tersebut ampuh dalam melawan radikal bebas.
Dengan begitu, sistem kekebalan tubuh pun akan baik dan membuat orang tidak mudah terserang penyakit.
Untuk mendapatkan khasiatnya, Anda cukup mengambil 10 hingga 15 daun salam yang segar. Setelah itu, rebus dalam tiga gelas air hingga tersisa satu gelas saja dan minum secara teratur.
Sumber: