Cara Terbaru Bayar Tagihan Akulaku Lewat GoPay, Cek Langkahnya di Sini

Cara Terbaru Bayar Tagihan Akulaku Lewat GoPay, Cek Langkahnya di Sini

Dengan menggunakan layanan GoPay yang dapat diakses melalui aplikasi ponsel Anda maka tagihan Akulaku tuntas dibayar sehingga terhindari didatangi oleh debt collector atau DC.--

BACA JUGA:WOW! Limit Kredit Akulaku Hingga Rp 15 Juta untuk Pengguna Baru, Ajukan Akucicil Tanpa Kartu Kredit di Sini

Dengan menggunakan layanan GoPay yang dapat diakses melalui aplikasi ponsel Anda maka tagihan Akulaku tuntas dibayar sehingga terhindari didatangi oleh debt collector atau DC.

Adapun cara membayar tagihan pinjaman online atau pinjol dari aplikasi Akulaku dengan menggunakan e-Wallet, GoPay, sebagai berikut:

BACA JUGA:Cara Mencairkan PayLater Akulaku Cukup Simpel, Tetap Harus Hati-hati, Cenderung Berisiko?

1. Instal Aplikasi GoPay.

Pastikan telah mengunduh dan menginstal aplikasi GoPay di ponsel Anda, sebelum membayar tagihan Akulaku dengan GoPay.

Aplikasi GoPay tersedia untuk pengguna Android dan iOS, download atau instalnya pun tak lama, tidak sampai 1 menit.

Tentunya, usai mendownload, maka si pengguna diminta melengkapi dengan data diri terutama no SIMCard yang digunakan.

BACA JUGA:Mau sat set Belanja Online? Yuk Apply Aplikasi AKULAKU, Disetujui Dalam Hitungan Menit!

2. Isi Saldo GoPay.

Tahap selanjutnya, pastikan saldo GoPay Anda mencukupi untuk membayar tagihan Akulaku. 

Jika saldo GoPay Anda tidak mencukupi, dapat mengisi ulangnya melalui berbagai metode yang tersedia.

Beberapa metode mengisi saldo akun GoPay seperti transfer bank, minimarket, atau merchant GoPay terdekat.

BACA JUGA:Baca Syarat dan Ketentuan, Akulaku tidak Melakukan Ganti Rugi untuk Hal-hal ini, Jangan Sampai Lalai

3. Buka Aplikasi GoPay.

Sumber: