4 Motor Listrik Bekas Harga Dibawah Rp 10 Juta, Solusi Jika Tak Dapat Subsidi

4 Motor Listrik Bekas Harga Dibawah Rp 10 Juta, Solusi Jika Tak Dapat Subsidi

Berikut harga motor listrik bekas dibawah Rp 10 Juta sebagai solusi jika gagal mendapatkan subsidi--

Cara memilih motor lisrik bekas

Meski tampilan motor listrik yang dijual oleh para pemilik lewat platfrom media sosial atau situs jual beli nampak masih sangat baik, penting bagi konsumen untuk mengetahui kondisi keseluruhan dari kendaraan bekas tersebut.

Sebaiknya lakukanlah pengecekan pada motor listrik bekas yang ingin dibeli agar mengetahui apakah unit tersebut layak jalan atau tidak.

Ada sejumlah hal penting yang harus dicek kondisinya ketika akan membeli motor listrik bekas diataranya:

BACA JUGA:Sepintas Sama, Ternyata Ini Perbedaan Motor Listrik dan Speda Listrik, Pengguna Wajib Tau

Mengecek kondisi baterai melalui odometer kendaraan, untuk mengetahui baterai motor listrik mulai soak bisa dilihat dari jarak tempuh yang ada pada odometer.

Adapun ciri-ciri baterai motor listrik mulai lemah bisa diketahui melalui performa motor listrik BLDC. Biasanya bila baterai motor listrik sudah soak, maka tarikan motor akan menjadi berat atau top speed yang mulai berkurang.

Selain mengecek komponen baterai, calon pembeli tentunya harus mengecek juga keabsahan surat-surat kendaraan listrik.

Dan dari sisi estetika, penting juga untuk memperhatikan kelengkapan bodi-bodi dan aksesori motor listrik incaran.

Cara mengecek kondisi baterai lewat odometer

Sama seperti halnya ketika membeli motor konvensional, odometer kendaraan menjadi salah satu pertimbangan akan masih baik kah kondisi kendaraan tersebut.

BACA JUGA:Tips Mudah Membeli Motor Listrik Bekas yang Bagus, Simpel Cukup Cek Odometer Saja

Karena dengan menghitung odometer kita dapat menentukan kualitas baterai, sebab memang komponen paling penting dari kendaraan listrik adalah baterai.

Dan seperti diketahui, harga baterai pada motor listrik dapat menyentuh 40 persen dari harga jual kendaraan tersebut. Jadi memang benar-benar harus diperhatikan.

Namun sebelumnya calon konsumen juga wajib tahu mengenai spesifikasi bawaan dari motor listrik bekas yang hendak dibeli, terutama kemampuan daya jelajahnya.

Sumber: