UMKM Wajib Tau, Penyebab Pengajuan KUR BSI Ditolak Meski Syarat Sudah Lengkap
Berikut beberpa hal yang menjadi penyebab pengajuan KUR BSI pelaku UMKM ditolak meski sudah memenuhi semua persyaratan--
1. Pernah menerima fasiliats KUR BSI sebelumnya
Bila calon debitur sudah pernah menerima fasilitas KUR BSI sebelumnya, maka berkas pengajuan akan diverivikasi terlebidahulu.
Pihak bank akan menecek bagaimana track record pembayaran kita saat menerima fasilitas KUR BSI sebelumnya, maka bila terdapat masalah akan sulit untuk dapat disetujui.
2. Persyaratan yang kurang lengkap
Sebelum mengajukan pinjaman KUR BSI sebaiknya calon debitur melengkapi semua persyaratan yanng diperlukan untuk mengajukan kredit.
Karena apabila ada persyaratan yang tidak lengkap tentunya akan menghambat proses persetujuan pinjaman yang diajukan.
3. Baru memulai Usia Usaha
Untuk lebih cepat diproses pengajuan KUR BSI nya usaha yang dikelola setidaknya sudah berjalan minimal selama 6 bulan dengan masa yang produktif.
Maka bila usaha yang dimiliki baru berjalan bahkan belum genap 6 bulan sudah dipastikan pengajuan pinjaman akan sulit untuk disetuji.
4. Dalam posisi menerima fasilitas kredit pemerintah lainnya
Calon debitur yang sedang berada dalam posisi menerima kredit atau bantuan pemerintah lainnya tidak akan bisa untuk mengajukan KUR BSI.
Sumber: