Pegadaian Dukung Loud Budgeting Ajak Generasi Muda Menabung Emas

Rabu 14-01-2026,12:38 WIB
Reporter : Henny Efendi
Editor : Swandra Yadi

Bagi nasabah Tabungan Emas Pegadaian, loud budgeting tentu menjadi “kendaraan nyaman” untuk mempercepat pertumbuhan aset. Hadirnya Tring! by Pegadaian sebagai platform finansial semakin memudahkan masyarakat bertransaksi dalam genggaman.

Dengan konsisten menerapkan loud budgeting, masyarakat tidak hanya dapat sekedar menghemat pengeluaran, namun juga membangun pondasi keuangan yang kokoh.

Kategori :