RADAR PALEMBANG - Setelah pencairan gaji 13 untuk Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Prabumulih, rencananya Pemkot Prabumulih menjelang Idul Adha 1443 H ini, melalui Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) bakal mencairkan uang TPP (Tambahan Penghasilan Pegawai). Hal ini diungkapkan Kepala BPKAD H Jauhari Fachri.
“Dalam waktu dekat ini TPP segera kita bayarkan, rencananya TPP akan kita cairkan menjelang lebaran tepatnya Jumat (8/7/2022) ini,” sebutnya. BACA JUGA:Ridho Bekali Ilmu 1.800 Mahasiswa UIN Dijelaskanya untuk gaji bulanan ASN sendiri telah dibayarkan pada 1 Juli dan gaji 13 juga sudah clear dibayarkan di hari Senin (4/7). Lanjutnya untuk membayarkan gaji 13 dan juga TPP tersebut pihaknya menganggarkan dana sebesar Rp 26 miliar dengan rincian gaji 13 sebesar Rp 18 miliaran dan TPP Rp 8 miliaran. BACA JUGA:BNNK Lakukan Tes Urin Pada ASN Pemkot Prabumulih “Gaji 13 itu terdiri dari gaji pokok beserta tunjangan melekat, sedangkan TPP dibayarkan sesuai dengan kinerja pegawai,” bebernya. Ia menambahkan Pemerintah Kota Prabumulih berharap gaji 13 dan TPP tersebut dapat digunakan ASN dengan sebaik mungkin, di antaranya untuk kepentingan anak sekolah dan menyambut Idul Adha. (and)Jumat TPP ASN Prabumulih Cair
Kamis 07-07-2022,11:31 WIB
Reporter : Andi P
Editor : Maulana Muhammad
Tags : #prabumulih
#asn
Kategori :
Terkait
Rabu 16-10-2024,18:13 WIB
Optimis HDCU Menang Besar di Prabumulih, Herman Deru Yakin Sapu Bersih Suara Pemilih
Selasa 01-10-2024,12:05 WIB
Pj Walikota Perbolehkan ASN Palembang Hadiri Kampanye, Ini Ketentuanya
Jumat 26-07-2024,06:06 WIB
Evaluasi Performa ASN, BKPSDM Palembang Berikan Penilaian Kompetensi untuk 18 ASN
Selasa 09-07-2024,14:46 WIB
Lowongan Kerja Terbaru, ASN dan PPPK Formasi Untuk Tamatan SMA, Ada Posisi di IKN, Gaji Rp 10 Juta
Rabu 03-07-2024,13:12 WIB
Miris, Pensiunan Guru TK Ini Diminta Kembalikan Uang Rp 75 Juta ke Negara, Ini Kronologinya
Terpopuler
Rabu 27-11-2024,21:37 WIB
BZ WIN Unggul Telak di Pilkada Lahat Versi Real Count KPUD
Rabu 27-11-2024,11:13 WIB
Liburan Akhir Tahun, 7 Destinasi Wisata yang Cocok dengan Perjalanan Mobil
Kamis 28-11-2024,00:31 WIB
Quick Count Pilkada Serentak 2024, IPO Institute Rilis 8 Daerah di Sumsel, Data Masuk di Atas 80-90 Persen
Rabu 27-11-2024,19:02 WIB
Ambil Kredit BRI, Proses Mudah dan Cicilan Ringan Hanya Rp800 ribuan
Rabu 27-11-2024,21:43 WIB
Quick Count Pilgub Sumsel 2024, Data Masuk 91 Persen, IPO Institute Sebut HDCU Pemenangnya
Terkini
Kamis 28-11-2024,00:31 WIB
Quick Count Pilkada Serentak 2024, IPO Institute Rilis 8 Daerah di Sumsel, Data Masuk di Atas 80-90 Persen
Rabu 27-11-2024,23:13 WIB
Pilkada Palembang, Hasil Quick Count Sesuai Target, Ratu Dewa Ajak Pendukung Tetap Kondusif
Rabu 27-11-2024,23:07 WIB
Data Masuk 100 Persen, Quick Count LSI Pilgub Sumsel: HDCU 73 Persen, ERA 14 Persen, MATAHATI 12 Persen
Rabu 27-11-2024,22:47 WIB
Real Count Pilkada Banyuasin, Askolani: Ini Kemenangan Masyarakat Banyuasin
Rabu 27-11-2024,21:43 WIB