Aka Cholik Darlin Sebut PT SLR Merupakan Investasi Jangka Panjang Dalam Membangun Kabupaten PALI

Aka Cholik Darlin, SPdi, SH, MM Legal Consultant PT Servo Lintas Raya (PT SLR).--
"Harus kami akui bahwa tidak hanya membawa dampak positif pada perekonomian, dengan hadirnya PT SLR juga membawa dampak yang besar pada dunia olahraga di Kabupaten Pali, seperti CSR untuk dunia olahraga, belum lagi pembangunan fasilitas sehingga tidak ada alasan untuk tidak mengucapkan terima kasih atas peran penting PT SLR di Kabupaten Pali," ujar dia.
Sumber: