Joncik Muhammad Siap Hadapi Budi Antoni di PSU Empat Lawang

Joncik Muhammad Siap Hadapi Budi Antoni di PSU Empat Lawang

Terkait putusan MK, Joncik Muhammad menerima dan siap melawan Budi Antoni di PSU Empat Lawang--

MK kemudian menilai jika Budi Antoni tidak melanggar ketentuan Pasal 7 ayat (2) huruf n Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2016. MK menyatakan Budi memenuhi syarat untuk mengikuti Pilbup Empat Lawang.

"Sehingga Budi Antoni Al Jufri memenuhi syarat sebagai calon Bupat empat lawang dalam Pemilihan Umum Bupati Dan Wakil Bupati Empat Lawang Tahun 2024," kata Daniel

Sumber: