Mendikbud Ristek Nadiem Makarim Bakal Evaluasi soal Aturan UKT, Usai Dicecar Komisi X DPR

Mendikbud Ristek Nadiem Makarim Bakal Evaluasi soal Aturan UKT, Usai Dicecar Komisi X DPR

Dirjen Pendidikan Tinggi dan Ristek Abdul Haris.--

BACA JUGA:PPDB SD dan SMP Palembang Dibuka Serentak, Pendaftaran Secara Online, Mulai 24 Mei 2024

Dalam kesempatan yang sama, Dirjen Pendidikan Tinggi dan Ristek Abdul Haris menyatakan pesan dari Huda akan menjadi perhatian pihaknya. Pihaknya akan mengevaluasi masukan-masukan yang ada.

"Kalau memang dirasa tadi dalam pelaksanaannya mungkin karena banyak catatan yang disampaikan oleh Dewan tentu kami akan tinjau kembali dan juga mengevaluasi masukan-masukan," ujarnya.

"Tadi bagaimana implementasi pelaksanaan dari Permendikbud ini di lapangan, tentu kami juga akan intensif melakukan koordinasi dan beberapa kali kami melakukan pertemuan itu.

Terakhir kemarin MRPTN (Majelis Rektor Perguruan Tinggi) pun sudah mengeluarkan statement-nya bahwa UKT tidak naik dan semua bahkan MRPTN menjamin agar mahasiswa tetap punya kesempatan untuk belajar di PTN, meskipun jangan sampai ada mahasiswa yang tidak memiliki kemampuan finansial gagal masuk PT (perguruan tinggi)," lanjutnya.

 

 

 

Sumber: