Profil Wasit Kontrovesial Nasrullo Kabirov, Dinilai Curang Saat Laga Qatar Vs Indonesia di Piala Asia U-23

Profil Wasit Kontrovesial Nasrullo Kabirov, Dinilai Curang Saat Laga Qatar Vs Indonesia di Piala Asia U-23

Nama Nasrullo Kabirov menjadi perbincangan hangat di berbagai media sosial usai memimpin laga pertandigan Qatar vs Indonesia di piala Asia U-23 2024--

PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM - Nama Nasrullo Kabirov menjadi perbincangan hangat di berbagai media sosial usai memimpin laga pertandigan Qatar vs Indonesia di piala Asia U-23 2024.

Timnas U-23 Indonesia harus mengakui keungulan Qatar pada pertandingan pertama piala Asia U-23, senin (15-04-2024) malam WIB. Garuda menyerah 0-2.

Nama sosok wasit kontroversial ini berada di tagar paling atas di media sosial X, karena banyak suporter pecinta timnas muda Indonesia mengutarakan kekecewaan atas keputusan wasit yang kurang tepat di media sosial.

Nasrullo Kabirov sesungguhan bukan orang baru di perwasiran internsional. Pria kelahiran 5 mei 1985 memimpin laga- laga anatar Negara pada berbagai jenjang umur mulai 2018.

BACA JUGA:Kalah 3-2 dari Jayaloka, Tugumulyo FC Pertanyakan Kinerja Wasit di Bupati Cup Musi Rawas 2023

Melansir transfermarkt, Nasrullo Kabirov sudah memimpin 90 laga internasional, bebrapa laga internasional yang dipimpinnya antara lain Asia Games 2018, SEA Games 2022, dan kualifikasi piala dunia 2026 zona Asia.

Nasrullo Kabirov telah mengeluarkan 326 kartu kuning dalam 90 laga yang dipimpinnya. 9 kartu juga dikeluarkan, 2 diantaranya dikeluarkan untuk timnas Indonesia U-23 saat menghadapi Qatar.

Laga pertandingan Indonesia vs Qatar banyak tuaian negatif dari para pecinta sepak bola Indonesia karena dianggap wasit yang memimpin laga melakukan kecurangan 

Laga ini diwarnai banyak keputusan kontroversial yang diberikan wasit Nasrullo Kabirov, ia mengganjar Ivan Jenner dan Sananta dengan kartu merah.

BACA JUGA:Demi Klub dan Misi Timnas Lolos Olimpiade, Liga 1 Dihentikan Selama Piala Asia U-23

Tidak hanya itu, Nasrullo Kabirov memberikan hadiah penalti kepada Qatar atas pelanggaran yang dilakukan oleh  Riski Ridho

”para pemain telah memberikan penampilan yang terbaik, apalagi kami kalah jumlah pemain dan kami tidak mudah menyerah”, kata pelatih timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong.

“tetapi kebanyakan keputusan wasit di sepanjang pertandingan, kalau kalian melihatnya, itu bukan pertandingan sepak bola. Ini pertunjukan komedi yang sangat berlebihan”, sindirnya.

Rangkuman kecurangan Qatar dan wasit Nasrullo Kabirov di pertandingan pembukaan AFC Asian Cup U-23

Sumber: