Harga Emas Tak Terbendung, Kembali Cetak Rekor Tertinggi, Kini Tembus Rp 1,321 Juta per Gram

Harga Emas Tak Terbendung, Kembali Cetak Rekor Tertinggi, Kini Tembus Rp 1,321 Juta per Gram

Harga emas hari ini keluaran Logam Mulia Antam 24 karat, Selasa 16 April 2024, terus mengalami kenaikan dan kembali cetak rekor tertinggi sepanjang sejarah. --

BACA JUGA:Harga Emas Antam Sabtu 13 April 2024 Anjlok Rp 14 Ribu, Kini Rp 1,31 Juta per Gram

Harga emas batangan 25 gram Rp 31.637.000

Harga emas batangan 50 gram Rp 63.195.000

Harga emas batangan 100 gram Rp 126.312.000

Harga emas batangan 250 gram Rp 315.515.000

BACA JUGA:Wow, Tak Terbendung, Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 12 April 2024 ke Level Barunya Rp 1,32 Juta per Gram

Harga emas batangan 500 gram Rp 630.820.000

Harga emas batangan 1000 gram Rp 1.261.600.000

Jika ditarik dalam sepekan terakhir, pergerakan harga emas hari ini dari Antam terpantau bergerak di rentang Rp 1,222 juta per gram hingga Rp 1,321 juta per gram. 

Sementara dalam sebulan terakhir pergerakannya ada di rentang Rp 1.164.000/gram-Rp 1.321.000/gram.

BACA JUGA:Berkah Lebaran, Harga Emas Hari Ini Rabu 10 April 2024 Melejit Rp 33 Ribu, Kini per Gram Seharga Rp 1,339 Juta

Sementara harga emas hari ini untuk buyback emas Antam tidak mengalami kenaikan harga alias stagnan dan berada di level Rp 1,215 juta per gram.

Harga buyback ini berarti jika Anda ingin menjual emas, maka Antam akan membelinya dengan harga tersebut.

Sesuai Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 34 Tahun 2017, pembelian emas batangan akan dikenakan PPh 22 sebesar 0,9 persen.

Jika ingin mendapatkan potongan pajak lebih rendah sebesar 0,45 persen, harus menyertakan nomor NPWP untuk transaksinya.

Sumber: