Berikut Rute Mudik Gratis Dalam dan Luar Provinsi Sumsel Tahun 2024, Selain Bus Sekarang Ada Juga Kereta Api

Berikut Rute Mudik Gratis Dalam dan Luar Provinsi Sumsel Tahun 2024, Selain Bus Sekarang Ada Juga Kereta Api

Pemprov Sumsel kembali menggelar mudik gratis serentak dengan rute dalam dan luar provinsi di tahun 2024..--transtrack.co

SUMSEL, RADARPALEMBANG.COM – Pemerintah Provinsi Sumsel tahun 2024 kembali menggelar mudik gratis serentak.

Gerakan Mudik Gratis Serentak se-Sumatera Selatan (GMGSS) Tahun 2024 secara resmi dilaunching Pemprov Sumsel melalui Dinas Perhubungan Sumsel, kemarin.

Adapun rute perjalanan yang tersedia untuk dalam provinsi sebanyak 5 rute perjalanan dengan rincian sebagai berikut: 

Palembang - Lahat - Pagar Alam - Pendopo 

Palembang - Lahat - Tebing Tinggi 

Palembang - Musi Banyuasin - Lubuk Linggau - Musi Rawas Utara 

 

BACA JUGA:Hore! Pemprov Sumsel Gelar Mudik Gratis, Ini Kuota dan Rute Tujuannya

Palembang - Kayu Agung - Belitang - Muara Dua 

Palembang - Muara Enim - Baturaja - Martapura - Muara Dua.

Untuk rute perjalanan mudik luar provinsi ada 6 rute perjalanan yaitu:

Palembang - Padang Sidempuan (Medan) 

Palembang - Kota Medan (Terminal Tipe A Amplas)

Palembang - Bukit Tinggi (Padang) 

Sumber: