5 Dampak Buruk Bermain Smartphone Bagi Kesehatan Anak, Jangan Anggap Remeh Jadi Penyebab Kanker Otak

5 Dampak Buruk Bermain Smartphone Bagi Kesehatan Anak, Jangan Anggap Remeh Jadi Penyebab Kanker Otak

Dampak Buruk Bermain Smartphone Bagi Kesehatan Anak--

Terdapat juga beberapa penelitian yang menyebutkan bahwa radiasi dari smartrphone akan menyebabkan perubahan struktur DNA dalam sel. 

Tak hanya itu radiasi dari hp akan mempengaruhi sistem kekebalan tubuh pada anak-anak yang pada akhirnya akan mempengaruhi respons tubuh terhadap pertumbuhan sel kanker salah satunya pada otak.

2. Gangguan Kesehatan Mental

Penggunaan ponsel pada anak-anak akan mengakibatkan gangguan kesehatan mental, seperti kecanduan, insomnia, dan stres. 

Karena paparan radiasi elektromagnetik dari ponsel berpotensi mempengaruhi pola tidur dan keseimbangan mental anak-anak.

Anak-anak yang menggunakan smartphone secara berlebihan atau tanpa batas waktu tertentu akan mengalami kecanduan atau nomophobia (no-mobile-phone phobia). 

Kecanduan tersebutlah yang pada akhirnya mengakibatkan gangguan kesehatan mental, seperti kecemasan dan depresi karena mereka biasanya merasa khawatir atau stres ketika tidak dapat menggunakan atau bermain smartphone.

BACA JUGA:Waspada Dampak Buruk Polusi Udara Bagi Anak, Ini Cara Efektif Mencegahnya

Apalagi jika hp tersebut digunakannya pada saat sebelum tidur maka akan dapat mengganggu pola tidur mereka. 

Hal ini dikarenakan layar dari hp tersebut menghasilkan cahaya biru yang dapat mengganggu produksi hormon melatonin, yang berperan dalam mengatur siklus tidur, jika terpapar maka akan  membuat anak-anak tersebut sulit untuk tidur dan mengalami insomnia atau gangguan tidur lainnya.

Terlalu banyak waktu yang dihabiskan di depan layar hp akan mengganggu keseimbangan mental anak-anak. 

Misalnya, penggunaan ponsel yang berlebihan akan dapat mengisolasi anak-anak secara sosial, mengurangi interaksi langsung dengan teman sebaya atau anggota keluarga, hal inilah yang pada akhirnya menimbulkan masalah pada kesehatan mental seperti rasa kesepian dan isolasi sosial.

3. Gangguan Konsentrasi dan Perhatian

Beberapa penelitian mengatakan jika penggunaan smartphone secara berlebihan akan menganggu konsentrasi dan perhatian pada anak-anak. 

BACA JUGA:Waspada! 5 Dampak Buruk Mengonsumsi Pemanis Buatan Bagi Kesehatan

Sumber: