Penting! 8 Cara Merawat Baterai Motor Listrik Biar Awet, Kalau Sudah Soak Harganya Mahal Bro

Penting! 8 Cara Merawat Baterai Motor Listrik Biar Awet, Kalau Sudah Soak Harganya Mahal Bro

Berikut ini beberapa cara merawat baterai motor listrik yang memiliki harga cukup mahal agar tidak mudah soak atau rusak--

BACA JUGA:Tips Mudah Membeli Motor Listrik Bekas yang Bagus, Simpel Cukup Cek Odometer Saja

Sebagai contoh semisal konsumen membeli motor listrik bekas dengan spesifikasi daya jelajah sejauh 50 kilometer, dan angka odometer sudah menyentuh 100.000 kilometer.

Itu artinya, siklus baterainya bernilai 2.000. karena rumus peghitungan odomater adalah jarak tempuh dibagi dengan daya jelajah.

Tingginya nilai siklus baterai ini dapat mempengaruhi terhadap kualitas  pengisian dan pengeluaran daya yang digunakan motor listrik. 

Sementara itu bila kita telah memiliki motor listrik sangat penting untuk menjaga atau merawat baterai ini, 

BACA JUGA:Wow! Ternyata Ini Merek Moge Listrik yang Bakal Jadi Kendaraan Patwal Pemprov DKI, Mirip Harley Davidson

Berikut 8 cara merawat baterai motor listrik agar tidak mudah soak:

1. Jangan mengisi ulang daya baterai motor listrik dalam kondisi yang sangat rendah dengan indikator di bawah 20 persen.

Hal tersebut sangat tidak diperbolehkan, karena dapat merusak komponen dan dapat mengacaukan kinerja baterai. Setidaknya isi ulanglah kembali baterai ketika indikator menunjukkan 25 persen sisa daya.

2. Jangan mengisi daya terlalu penuh.

Selain itu pengguna juga tidak di perkenankan melakukan pengisisan daya yang terlalu penuh atau terlalu lama setiap saat.

Sebab hal tersebut dapat membuat kerja lithium menjadi tidak optimal karena daya yang masuk berlebihan padahal daya di dalamnya sudah terindikasi cukup.

Jadi sebaiknya lakukan pengisian daya secukupnya, atau hentikanlah pengisian ketika indikator mendekati 90 – 95 persen.

BACA JUGA:Keren! Motor Listrik Ninja e-1 dan Z e-1 Siap Meluncur Oktober 2023, Cek Spesifikasinya di Sini

3. Mengisi daya secara teratur dan berkala.

Sumber: