5 Daftar Spa dan Massage Pria di Palembang Berikut Wajib Kalian Coba

5 Daftar Spa dan Massage Pria di Palembang Berikut Wajib Kalian Coba

Salah satu tempat spa dan massage yang bisa menjadi pilihan kamu di kota Palembang. --

3. Crown Spa

Harga : Rp 200.000- Rp 650.000 (Estimasi)

Kontak Info : WA 0895-3457-3333-1

Lokasi : Komp. Ruko Basilica Celentang No R40-41-42 ( Belakang KFC )

4. Pyramid Spa

Harga : Rp 300.000 (Estimasi)

Kontak Info : 0711-419270

Lokasi : Jl. H Burlian , Belakang Hotel Alam Sutera

BACA JUGA:Nonton Sekarang! Ini Fakta Menarik Evil Dead Rise, Film Horor yang Lagi Laris, Juga di Palembang

5. Rays Spa

Harga : Rp 30.000 – Rp 250.000 (Estimasi)

Kontak Info : 0711 5705468

Lokasi : JL. Sirna Raga Abihasan dekat Bless Hotel

Ada juga Body Spa yaitu perawatan tubuh yang dilakukan dengan cara berendam di dalam air, yang biasanya dipenuhi dengan bunga beraroma dan kandungan mineral.

Setelah berendam, tubuh akan mendapatkan pijatan agar lebih rileks. Banyak orang yang melakukan ini secara rutin untuk menghilangkan penat dan beban pikiran lainnya.

BACA JUGA:Setelah Turun 3 Hari, Harga Emas Hari Ini Kembali Naik, Cek Harga Per Gram di Sini!

Perawatan tubuh ini juga dapat memberikan beberapa manfaat bagi tubuh, antara lain:

1. Merangsang Kolagen

Salah satu manfaat dari perawatan ini adalah merangsang kolagen pada tubuh, sehingga terjadi pembaruan sel dan membuat kulit lebih kenyal. Cara ini juga dapat membantu dalam mencegah kerutan, tanda-tanda penuaan, serta membuat kulit lebih bercahaya.

2. Detoks Tubuh

Body spa dapat mendetoks tubuh, seperti menghilangkan kotoran pada permukaan kulit dan mengeluarkan racun. Perawatan dengan kandungan mineral tinggi ini memang ampuh dalam membuang racun yang dapat menimbulkan masalah pada kulit.

3. Peremajaan Kulit

Tindakan ini dapat mengelupas kulit bagian dalam, sehingga sel-sel permukaan yang kusam dapat menghilang. Cara ini juga dapat memperlihatkan kulit yang kenyal dan lebih bercahaya, sehingga membuat seseorang terlihat lebih cantik.

BACA JUGA:Lazada Festival Tengah Bulan, Rebut Voucher Dana hingga 40 Persen

4. Metabolisme Sel Lemak

Body spa dapat membantu metabolisme sel-sel lemak dan mengurangi selulit. Kombinasi air rendaman spa dengan scrub dapat menyegarkan kulit dan memberikan stimulasi yang positif, agar bagian terluar tubuh ini menjadi lebih sehat.

Tidak ada waktu yang pasti untuk melakukan perawatan ini. Namun, sebaiknya didapatkan saat tubuh terasa lelah, pikiran sedang stres, alami masalah kualitas tidur, dan masih banyak lagi.

Selain itu, perawatan ini juga bisa dilakukan secara rutin, guna memastikan kesehatan dan kecantikan kulit.

Setelah body spa, tubuh menjadi lebih sehat dan segar, sehingga lebih siap dalam menjalani aktivitas, termasuk di tempat kerja.

 

Sumber: