Agar Transfer Uang Berhasil, Berikut Daftar Lengkap Kode Bank BUMN Beserta Swift Code Terbaru per Agustus 2024

Jumat 02-08-2024,14:19 WIB
Reporter : David Karnain
Editor : David Karnain

Kode swift ini digunakan untuk mengidentifikasi perbankan dan lembaga keuangan secara global. 

Swift code atau kode swift terdiri dari 8-11 karakter. 

Tanpa kode swift ini, nasabah tidak bisa memproses pengiriman uang internasional.

BACA JUGA:4 Hal Ini Jadi Perimbangan Bank Mandiri Menaikkan Suku Bunga Pinjaman, Efek BI Rate Naik Jadi 6,25 Persen

BACA JUGA:Praktis! Bayar Pajak Kendaraan Bermotor dan Iuran Wajib Kini Bisa Lewat Bank Mandiri

Daftar Kode Swift Bank BUMN, sebagai berikut:

Swift code Bank Mandiri: BMRIIDJA

Swift code BNI: BNINIDJA

Swift code BRI: BRINIDJA

Swift code Bank Syariah Indonesia: BSMDIDJA

Swift code Bank BTN: BTANIDJA

BACA JUGA:Viral Saldo Rekening Hilang, Begini Saran BRI agar Uang Tetap Aman di Bank

BACA JUGA:Jadwal Penukaran Uang hingga 16 April Nanti, Bank Mandiri Region II Siapkan Rp 1 Triliun untuk di Sumsel

Nah, itu tadi daftar kode bank BUMN di Indonesia beserta deretan swift code-nya untuk keperluan transfer.

Kategori :