PALEMBANG, RADARPALEMBANG.COM – Harga emas hari ini keluaran PT Aneka Tambang ( Antam ), Senin 15 Januari 2024, terpantau turun Rp1.000.
Berdasarkan pantauan laman Logam Mulia, harga emas hari ini keluaran PT Aneka Tambang atau Antam menjadi Rp1.130.000 per gram. Untuk cetakan emas terkecil yakni 0,5 gram, harga emas hari ini keluaran PT Aneka Tambang atau Antam sebesar Rp 615 ribu. Sementara untuk ukuran emas yang terbesar, yakni 1.000 gram dibanderol sebesar Rp1.070.600.000. BACA JUGA:Opening Langsung Diserbu, Promo Beli Emas Cash Back Rp 50 Ribu Per Suku di Toko Emas Cemerlang Indralaya Adapun harga emas keluaran PT Aneka Tambang atau Antam, mulai dari 0,5 gram sampai dengan 1.000 gram berdasarkan laman Logam Mulia, pada perdagangan Senin 15 Januari 2024, sebagai berikut: Harga emas ukuran 0,5 gram sebesar Rp615.000 Harga emas ukuran 1 gram sebesar Rp1.130.000 Harga emas ukuran 2 gram sebesar Rp2.200.000 BACA JUGA:Harga Emas Hari Ini Minggu 14 Januari Stagnan, Cek di Sini Sebelum Membeli Harga emas ukuran 3 gram sebesar Rp3.275.000 Harga emas ukuran 5 gram sebesar Rp5.425.000 Harga emas ukuran 10 gram sebesar Rp10.795.000 Harga emas ukuran 25 gram sebesar Rp26.862.000 BACA JUGA:Harga Emas Hari Ini Antam Melonjak Rp 7.000 Menjadi Rp 1,131 Juta per Gram Harga emas ukuran 50 gram sebesar Rp53.645.000 Harga emas ukuran 100 gram sebesar Rp107.212.000 Harga emas ukuran 250 gram sebesar Rp267.765.000 Harga emas ukuran 500 gram sebesar Rp535.320.000 BACA JUGA:Akhirnya Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Naik, Kesempatan Beli Masih Ada, Cek di Sini Harga emas ukuran 1.000 gram sebesar Rp1.070.600.000 Sama halnya pada buyback atau harga yang didapat jika pemilik emas ingin menjual emas batangan, juga turun Rp 1.000 ke level Rp 1,03 juta per gram. Sebagai informasi, harga emas Antam tersebut berlaku di kantor Antam Pulogadung, Jakarta. Adapun sesuai dengan PMK No. 34/PMK 10/2017 pembelian emas batangan dikenakan PPh 22 sebesar 0,9 persen. Jika ingin mendapatkan potongan pajak lebih rendah, yaitu sebesar 0,45%, sertakan nomor NPWP setiap kali transaksi. BACA JUGA:Harga Emas Hari Ini Kembali Turun, Buruan Borong Sebelum Naik, Cek Rincian per GramnyaHarga Emas Antam Hari Ini Turun Tipis, Ayo Beli Sebelum Kembali Naik, Cek di Sini per Gramnya
Senin 15-01-2024,13:28 WIB
Reporter : David Karnain
Editor : David Karnain
Tags : #pt aneka tambang
#pajak beli emas
#logam mulia antam
#harga emas per gram
#harga emas hari ini
#harga emas antam
#harga buyback emas
#emas antam
#daftar harga emas
Kategori :
Terkait
Selasa 27-01-2026,11:08 WIB
Harga Emas Antam Hari Ini 27 Januari Turun Tipis Rp 1 Ribu, Logam Mulia 0,5 Gram Tertahan di Rp 1,5 Juta
Senin 26-01-2026,12:38 WIB
Cetak Rekor Baru, Emas Antam Hari Ini 26 Januari Melejit Rp 30 Ribu, Logam Mulia 0,5 Gram Tembus Rp 1,5 Juta
Kamis 22-01-2026,12:11 WIB
Harga Emas Antam Hari Ini Kamis 22 Januari Anjlok Rp 15 Ribu, Logam Mulia 1 Gram Tembus Rp 2,7 Juta
Selasa 20-01-2026,13:46 WIB
Rekor Baru Lagi, Emas Antam Hari Ini 19 Januari Naik Rp 2 Ribu, Logam Mulia 0,5 Gram Tembus Rp 1,4 Juta
Terpopuler
Selasa 27-01-2026,11:08 WIB
Harga Emas Antam Hari Ini 27 Januari Turun Tipis Rp 1 Ribu, Logam Mulia 0,5 Gram Tertahan di Rp 1,5 Juta
Selasa 27-01-2026,16:03 WIB
Daftar 10 Film di Netflix Indonesia yang Lagi Trending 2025, Wajib Kamu Tonton!
Selasa 27-01-2026,11:35 WIB
Bursa Efek Indonesia Ungkap BPI Danantara Bakal Masuk Pasar Modal Tahun Ini
Selasa 27-01-2026,09:25 WIB
Ayam Potong Stabil Rp 35 Ribu, Cek Harga Kebutuhan Pokok Hari Ini
Selasa 27-01-2026,10:37 WIB
Info Emiten Hari Ini, Bisnis Susu UHT Disuntik Modal Rp 1,14 Triliun dan Trimegah Siap Lunasi Obligasi
Terkini
Rabu 28-01-2026,08:00 WIB
Ini 5 Pantangan Makanan dan Minuman untuk Pengidap Asam Lambung, Jangan Anggap Sepele!
Rabu 28-01-2026,07:00 WIB
Reza Arap Diperiksa Soal Ada di TKP Saat Lula Lahfah Meninggal, Dicecar 30 Pertanyaan, Ini Kata Polisi!
Rabu 28-01-2026,06:03 WIB
Raih Cuan di Tiktok Shop, Simak Cara dan Syaratnya di Sini
Selasa 27-01-2026,22:01 WIB
Sekolah Rakyat Segera Dibangun Pada Lahan Seluas 28 Hektare di Wilayah Kalidoni Kota Palembang
Selasa 27-01-2026,21:08 WIB