CATAT! 8 Aplikasi PayLater Tanpa Kartu Kredit Ini Bisa Jadi Rekomendasi Kamu

Selasa 08-08-2023,12:34 WIB
Reporter : Susi Yenuari
Editor : Susi Yenuari

Namun bagi beberapa pengguna bisa lebih besar lagi hingga Rp50 juta. Shopee memberlakukan kebijakan sesuai dengan peringkat penggunanya (Silver, Gold, Platinum).

BACA JUGA:Mau Bayar Pakai Tokopedia Paylater? Wajib Ketahui 5 Hal Ini Dulu

2. GoPayLater

GoPayLater adalah layanan PayLater dari aplikasi Gojek.

Di sini, Anda bisa mendapat sistem cicilan tanpa memerlukan kartu kredit. Anda bisa menggunakannya untuk belanja dan transaksi semua layanan di aplikasi Gojek.

Limit GoPayLater yang ditawarkan cukup besar, mencapai Rp 500.000, dan disesuaikan dengan penggunaan dan riwayat pelunasan.

Salah satu kelebihan GoPayLater adalah suku bunga yang rendah, bahkan bisa mencapai 0%, jika pembayaran dilakukan dalam waktu 30 hari ke depan.

Meskipun demikian, ada biaya administrasi yang harus dibayarkan, biasanya sekitar Rp12.500-Rp25.000.

Namun perlu diingat bahwa terdapat denda sebesar Rp 2.000 per hari jika melewati batas waktu pembayaran selama 5 hari setelah tanggal jatuh tempo.

Sementara keunggulan GoPayLater lainnya adalah tidak dibutuhkannya pendaftaran tambahan dan Anda tetap akan mendapatkan promo menarik seperti cashback dan potongan harga.

BACA JUGA:Wow! Cara Cepat dapat Uang Tunai di Akulaku Paylater, Gunakan Fitur Dana Cicil, Ini Caranya?

3. Akulaku Paylater

Akulaku PayLater dari Akulaku bisa digunakan untuk pembayaran belanja di toko online maupun offline. Untuk menggunakan fitur cicilan di Akulaku, Anda tidak membutuhkan kartu kredit.

Akulaku termasuk aplikasi PayLater terbaik karena memberikan tenor yang cukup lama yaitu hingga 15 bulan. Selain itu limit kredit yang ditawarkan hingga Rp 15 juta.

4. Lazada PayLater 

LazPayLater merupakan salah satu aplikasi PayLater terbaik karena memberikan limit tinggi dan menerapkan sistem skoring kredit.

Kategori :